
Bola.net - Kamis, 29 Desember 2022, Brasil berduka. Sang legenda, Pele dikabarkan telah meninggal dunia di usia 82 tahun setelah perjuangan panjang melawan kanker usus (colon cancer).
Kabar duka ini disampaikan langsung melalui akun Twitter resmi Pele yang dikelola oleh keluarga. Ada tertulis:
"Inspirasi dan cinta menandai perjalanan King Pele, yang telah meninggal dunia dalam damai hari ini. Love, love and love, forever."
Advertisement
A inspiração e o amor marcaram a jornada de Rei Pelé, que faleceu no dia de hoje.
— Pelé (@Pele) December 29, 2022
Amor, amor e amor, para sempre.
.
Inspiration and love marked the journey of King Pelé, who peacefully passed away today.
Love, love and love, forever. pic.twitter.com/CP9syIdL3i
Kepergian Pele (1940 - 2022) tentu membawa duka bagi dunia sepak bola. Pele adalah legenda, Pele adalah sepak bola itu sendiri. Kariernya gemilang di level klub dan Timnas Brasil.
Terlahir dengan nama asli Edson Arantes do Nascimento, adalah bocah ajaib dari Sao Paulo yang hingga kini masih memegang rekor sebagai satu-satunya pemain yang pernah meraih tiga trofi Piala Dunia.
Pele mencatatkan rekor istimewa tersebut bersama Brasil pada tahun 1958, 1962, dan 1970. Hingga era modern ini, belum ada pemain lain yang bisa menyamai rekor Pele.
Kini, Pele pergi dengan iringan ucapan duka dan terima kasih dari penerus-penerusnya. Berikut kumpulan ucapan duka dari pesepak bola dunia untuk mendiang Pele.
Kylian Mbappe untuk Pele
"King of football telah pergi, tapi tidak dengan warisannya"
The king of football has left us but his legacy will never be forgotten.
— Kylian Mbappé (@KMbappe) December 29, 2022
RIP KING 💔👑… pic.twitter.com/F55PrcM2Ud
Neymar untuk Pele
"Sebelum Pele, sepak bola hanya sekadar olahraga)"
View this post on Instagram
Ucapan duka dari klub Pele, Santos
Eterno. pic.twitter.com/N912VpCmVK
— Santos FC (@SantosFC) December 29, 2022
Cristiano Ronaldo untuk Pele
"Selamat tinggal untuk King Pele tidak akan pernah cukup untuk duka sepak bola"
View this post on Instagram
Lionel Messi untuk Pele
"Beristirahatlah dalam damai, Pele."
View this post on Instagram
Duka federasi Brasil
REI PELÉ 👑👑👑 pic.twitter.com/epP8zZHRYr
— CBF Futebol (@CBF_Futebol) December 29, 2022
Ucapan duka dari sepak bola Inggris
One of the greatest to have graced the beautiful game.
— England (@England) December 29, 2022
Farewell, Pelé. You will never be forgotten. pic.twitter.com/bMUEat5MP2
Dari legenda untuk legenda
Geoff Hurst: Pele terbaik sepanjang masa
I have so many memories of Pele, without doubt the best footballer I ever played against (with Bobby Moore being the best footballer I ever played alongside). For me Pele remains the greatest of all time and I was proud to be on the the pitch with him. RIP Pele and thank you. pic.twitter.com/oCpQlw7EIK
— Sir Geoff Hurst (@TheGeoffHurst) December 29, 2022
Kata Gary Neville
"Tetaplah tersenyum, Pele"
Rest in Peace the legend Pele. What a Smile 💛🇧🇷 pic.twitter.com/6uvPJgYoNF
— Gary Neville (@GNev2) December 29, 2022
Ucapan Gary Lineker
"Pele abadi dalam sepak bola"
Pele has died. The most divine of footballers and joyous of men. He played a game only a few chosen ones have come close to. 3 times he lifted the most coveted gold trophy in that beautiful yellow shirt. He may have left us but he’ll always have footballing immortality. RIP Pele
— Gary Lineker 💙💛 (@GaryLineker) December 29, 2022
Casemiro
"Terima kasih, Pele"
Descanse em paz, Rei Pelé. Obrigado pela glória que você deu ao Brasil e ao futebol. Seu legado é eterno. ⭐⭐⭐ pic.twitter.com/ehn9Ouk4ht
— Casemiro (@Casemiro) December 29, 2022
Kata Rashford untuk Pele
Rest easy king 👑 pic.twitter.com/V1Qa1FsZYh
— Marcus Rashford (@MarcusRashford) December 29, 2022
Erling Haaland untuk Pele
"Pele selalu yang pertama"
Everything you see any player doing, Pelé did it first. RIP ⚽️🤴🏿 pic.twitter.com/SeW0z1hQTm
— Erling Haaland (@ErlingHaaland) December 29, 2022
Sumber: Bola, Twitter
Jangan lewatkan ya, Bolaneters!
- Tak Bisa Lupa Atas Kegagalan Prancis di Piala Dunia, Kylian Mbappe Coba Alihkan Fokus pada PSG
- Sudah Kembali Berlatih, Lisandro Martinez Masih Diragukan Tampil saat Lawan Wolverhampton
- Kylian Mbappe Respon Olok-olok Emiliano Martinez: Gak Perlu Buang Energi untuk Hal Gak Berfaedah
- Badan 'Gemuk' Kalvin Philips Sebabkan Fans Leeds United dan Manchester City Sahut-sahutan
- Gagal Beraksi di Piala Dunia, Erling Haaland: Saya Termotivasi, Saya Terpacu, Saya Terganggu
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 November 2022 06:59
-
Bola Dunia Lainnya 23 Juli 2022 08:00
-
Liga Inggris 30 Juni 2022 05:21
Kejutan! Liverpool Amankan Transfer The Next Romario dari Santos
-
Liga Italia 18 Agustus 2021 18:56
Inikah Alasan Kekalahan Milan dari Juventus Dalam Perburuan Kaio Jorge?
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...