
Bola.net - Pelatih tim nasional Italia Cesare Prandelli baru saja merilis 30 nama pemain dalam skuat sementara Azzurri untuk Piala Dunia 2014.
Striker veteran, Luca Toni tak dipanggil Prandelli meski memberi kontribusi 20 gol bagi Verona musim ini, striker lain yang tak masuk skuat adalah El Shaarawy, Alberto Gilardino dan Pablo Osvaldo.
Hari Senin depan semua pemain diharapkan langsung berkumpul di Coverciano, tempat latihan timnas Italia sebelum tanggal 31 Mei nanti menghadapi Republik Irlandia dalam partai uji coba.
Berikut skuat sementara Italia:
Kiper: Buffon (Juventus), Perin (Genoa), Sirigu (Paris Saint Germain), *Mirante (Parma)
Belakang: Abate (Milan), Barzagli (Juventus), Bonucci (Juventus), Chiellini (Juventus), Darmian (Torino), De Sciglio (Milan), Maggio (Napoli), Paletta (Parma), Pasqual (Fiorentina), Ranocchia (Inter)
Tengah: Aquilani (Fiorentina), Candreva (Lazio), De Rossi (Roma), Marchisio (Juventus), Montolivo (Milan), Motta (PSG), Parolo (Parma), Pirlo (Juventus), Romulo (Verona), Verratti (PSG)
Depan: Balotelli (Milan), Cassano (Parma), Cerci (Torino), Destro (Roma), Immobile (Torino), Insigne (Napoli), Rossi (Fiorentina)
*Antonio Mirante baru akan masuk skuat bila satu dari tiga kiper lainnya mengalami cedera. [initial]
(foti/dct)
Striker veteran, Luca Toni tak dipanggil Prandelli meski memberi kontribusi 20 gol bagi Verona musim ini, striker lain yang tak masuk skuat adalah El Shaarawy, Alberto Gilardino dan Pablo Osvaldo.
Hari Senin depan semua pemain diharapkan langsung berkumpul di Coverciano, tempat latihan timnas Italia sebelum tanggal 31 Mei nanti menghadapi Republik Irlandia dalam partai uji coba.
Berikut skuat sementara Italia:
Kiper: Buffon (Juventus), Perin (Genoa), Sirigu (Paris Saint Germain), *Mirante (Parma)
Belakang: Abate (Milan), Barzagli (Juventus), Bonucci (Juventus), Chiellini (Juventus), Darmian (Torino), De Sciglio (Milan), Maggio (Napoli), Paletta (Parma), Pasqual (Fiorentina), Ranocchia (Inter)
Tengah: Aquilani (Fiorentina), Candreva (Lazio), De Rossi (Roma), Marchisio (Juventus), Montolivo (Milan), Motta (PSG), Parolo (Parma), Pirlo (Juventus), Romulo (Verona), Verratti (PSG)
Depan: Balotelli (Milan), Cassano (Parma), Cerci (Torino), Destro (Roma), Immobile (Torino), Insigne (Napoli), Rossi (Fiorentina)
*Antonio Mirante baru akan masuk skuat bila satu dari tiga kiper lainnya mengalami cedera. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 13 Mei 2014 10:13
-
Piala Dunia 13 Mei 2014 08:19
-
Piala Dunia 12 Mei 2014 23:17
-
Liga Inggris 11 Mei 2014 07:00
-
Piala Dunia 11 Mei 2014 06:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...