
Bola.net - Eks gelandang Manchester United, Paul Scholes mengkritik keputusan Pelatih tim nasional Inggris, Roy Hodgson yang tidak membawa Michael Carrick dalam skuat yang berangkat ke Piala Dunia 2014 mendatang. Menurut Scholes, Carrick merupakan satu-satunya sosok yang tepat untuk melapis posisi dari gelandang tengah utama, Steven Gerrard.
Pria 39 tahun ini mengatakan bahwa dalam skuat yang disiapkan Hodgson, tak ada satupun pemain yang memiliki karakteristik permainan sama seperti Gerrard. Jika sang kapten terpaksa harus absen di tengah turnamen, maka The Three Lions akan menghadapi kesulitan besar.
"Gerrard telah beradaptasi dengan baik di posisi barunya yang lebih defensif, sama seperti saya. Sepertinya ia akan dibebani tugas yang sama di tim nasional sebagai 'quarterback', sama seperti di Liverpool," papar Scholes seperti dilansir Paddy Power.
"Akan tetapi, tidak membawa Michael Carrick adalah sebuah kesalahan. Jika Gerrard mengalami cedera, tak akan ada satupun pemain yang bisa menggantikannya. Menurut saya, baik Henderson, Lampard, maupun Wilshere tak bisa menggantikan peranan Gerrard."
Inggris sendiri berada di grup yang cukup berat dalam putaran final Piala Dunia 2014 mendatang. Berada di Grup D, mereka akan berhadapan dengan Italia, Uruguay, dan Kosta Rika.[initial]
(pp/mri)
Pria 39 tahun ini mengatakan bahwa dalam skuat yang disiapkan Hodgson, tak ada satupun pemain yang memiliki karakteristik permainan sama seperti Gerrard. Jika sang kapten terpaksa harus absen di tengah turnamen, maka The Three Lions akan menghadapi kesulitan besar.
"Gerrard telah beradaptasi dengan baik di posisi barunya yang lebih defensif, sama seperti saya. Sepertinya ia akan dibebani tugas yang sama di tim nasional sebagai 'quarterback', sama seperti di Liverpool," papar Scholes seperti dilansir Paddy Power.
"Akan tetapi, tidak membawa Michael Carrick adalah sebuah kesalahan. Jika Gerrard mengalami cedera, tak akan ada satupun pemain yang bisa menggantikannya. Menurut saya, baik Henderson, Lampard, maupun Wilshere tak bisa menggantikan peranan Gerrard."
Inggris sendiri berada di grup yang cukup berat dalam putaran final Piala Dunia 2014 mendatang. Berada di Grup D, mereka akan berhadapan dengan Italia, Uruguay, dan Kosta Rika.[initial]
Baca Juga
- Scolari: Saya Sebenarnya Ingin Panggil Diego Costa
- Neymar Siap Taklukkan Spanyol Lagi
- Rooney dan Sterling Adu Juggling di Sesi Latihan Inggris
- Del Piero Ternyata Juga Idolakan Ronaldo
- Rodgers Minta Gerrard 'Lupakan' Liverpool
- Inilah Negara Jagoan Cazorla di Piala Dunia 2014
- Kaka Kecewa Gagal Tampil di Piala Dunia Keempatnya
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Mei 2014 23:23
-
Liga Inggris 29 Mei 2014 17:30
-
Liga Inggris 29 Mei 2014 12:19
-
Liga Inggris 29 Mei 2014 11:11
-
Liga Inggris 29 Mei 2014 10:34
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...