
Bola.net - Pahlawan kemenangan Kolombia atas Uruguay, James Rodriguez mengaku tak bakal terlena dengan hasil yang mereka capai, terutama karena ujian lebih berat sudah menanti di babak berikutnya.
Rodriguez memborong dua gol kemenangan Kolombia (29/6) yang memastikan laju mereka ke perempat final untuk kali pertama di sejarah Piala Dunia. Dan dengan tuan rumah Brasil sudah menanti, Rodriguez merasa bagian paling sulit untuk mereka baru akan dimulai.
"Saya rasa bagian terberat baru datang sekarang, semoga kami bisa melaluinya," tukas bintang AS Monaco itu seperti dikutip AS.
Soal prospek menghadapi Brasil, Rodriguez mengaku tak gentar. "Mereka adalah tim tangguh, punya pemain-pemain hebat, mereka juga punya tradisi sejarah. Namun kami harus memasuki lapangan dengan niat memburu kemenangan, sebagaimana sudah kami lakukan selama ini," imbuhnya. [initial]
(as/row)
Rodriguez memborong dua gol kemenangan Kolombia (29/6) yang memastikan laju mereka ke perempat final untuk kali pertama di sejarah Piala Dunia. Dan dengan tuan rumah Brasil sudah menanti, Rodriguez merasa bagian paling sulit untuk mereka baru akan dimulai.
"Saya rasa bagian terberat baru datang sekarang, semoga kami bisa melaluinya," tukas bintang AS Monaco itu seperti dikutip AS.
Soal prospek menghadapi Brasil, Rodriguez mengaku tak gentar. "Mereka adalah tim tangguh, punya pemain-pemain hebat, mereka juga punya tradisi sejarah. Namun kami harus memasuki lapangan dengan niat memburu kemenangan, sebagaimana sudah kami lakukan selama ini," imbuhnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 28 Juni 2014 16:28
-
Piala Dunia 28 Juni 2014 14:15
-
Editorial 27 Juni 2014 16:26
-
Piala Dunia 25 Juni 2014 10:20
-
Piala Dunia 20 Juni 2014 23:51
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
-
Liga Italia 21 Maret 2025 00:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...