
Bola.net - Striker Timnas Portugal, Helder Postiga memberikan pendapat terkait rumor cedera parah yang dialami oleh winger Cristiano Ronaldo. Pemain yang musim lalu sempat membela Lazio tersebut menyatakan bahwa rumor kondisi kebugaran CR7 terlalu dibesar-besarkan oleh media.
Sebelumnya El Confidencial melaporkan bahwa karir Ronaldo terancam tamat jika terus nekad bertanding di Piala Dunia 2014 kali ini. Kondisi lutut bintang Real Madrid tersebut dinyatakan telah sedemikian genting dan seharusnya mendapatkan waktu istirahat dua bulan dari lapangan hijau untuk bisa pulih.
"Saya secara pribadi merasa bahwa perbincangan tentang cedera Cristiano terlalu dilebih-lebihkan. Saya bisa membayangkan apa yang ia rasakan saat ini," ungkap Postiga seperti dilansir situs resmi FIFA.
"Namun mengenai kondisi fisiknya, ia telah berlatih seperti biasanya dan tak tercantum dalam daftar perawatan tim medis tim nasional. Ia berada dalam kondisi fit untuk dimainkan."
Ronaldo akan kembali menjadi andalan Portugal saat menjalani laga hidup mati melawan Amerika Serikat di Manaus (22/06). Jika kalah, maka Portugal hampir dipastikan harus angkat koper dari Brasil lebih awal.[initial]
(fifa/mri)
Sebelumnya El Confidencial melaporkan bahwa karir Ronaldo terancam tamat jika terus nekad bertanding di Piala Dunia 2014 kali ini. Kondisi lutut bintang Real Madrid tersebut dinyatakan telah sedemikian genting dan seharusnya mendapatkan waktu istirahat dua bulan dari lapangan hijau untuk bisa pulih.
"Saya secara pribadi merasa bahwa perbincangan tentang cedera Cristiano terlalu dilebih-lebihkan. Saya bisa membayangkan apa yang ia rasakan saat ini," ungkap Postiga seperti dilansir situs resmi FIFA.
"Namun mengenai kondisi fisiknya, ia telah berlatih seperti biasanya dan tak tercantum dalam daftar perawatan tim medis tim nasional. Ia berada dalam kondisi fit untuk dimainkan."
Ronaldo akan kembali menjadi andalan Portugal saat menjalani laga hidup mati melawan Amerika Serikat di Manaus (22/06). Jika kalah, maka Portugal hampir dipastikan harus angkat koper dari Brasil lebih awal.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 20 Juni 2014 22:08
-
Piala Dunia 20 Juni 2014 14:48
-
Piala Dunia 19 Juni 2014 21:06
-
Piala Dunia 19 Juni 2014 18:44
-
Piala Dunia 19 Juni 2014 15:28
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...