
Bola.net - Jerman, Prancis, Belgia, Spanyol, hingga Inggris telah memastikan diri lolos ke Piala Dunia 2022 dari kualifikasi zona Eropa. Namun, ada beberapa tim besar yang gagal finis sebagai juara di grup mereka dan harus mengadu nasib di babak play-off, seperti Portugal dan Italia. Bagaimana dengan Belanda?
Belanda akan menjamu Norwegia pada matchday terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa Grup G, Rabu (17/11/2021). Pertandingan di De Kuip Rotterdam ini dijadwalkan kick-off 02:45 WIB.
Urutan di klasemen saat ini: Belanda (9 laga, 20 poin), Turki (9 laga, 18 poin), Norwegia (9 laga, 18 poin), Montenegro (9 laga, 12 poin), Latvia (9 laga, 6 poin), Gibraltar (9 laga, 0 poin).
Advertisement
Belanda belum aman. Sebab, mereka masih bisa tergusur ke peringkat dua, atau bahkan terlempar dari dua besar.
Melihat situasi ini, juga penampilan melempem mereka ketika hanya bermain seri 2-2 kontra Montenegro di laga sebelumnya, publik sepertinya tak sepenuhnya yakin dengan Belanda. Tak sedikit netizen yang bahkan berkelakar, 'mengajak' Belanda untuk turut meramaikan babak play-off bersama tim-tim seperti Portugal, Italia, dan Swedia.
Berikut beberapa cuitan yang bisa kita temukan.
Biar seru
Belanda gabung Playoff yuk biar makin seru
— 🍃 (@ArdiSoerdjawan) November 16, 2021
Rame
Ketemu Portugal di playoff, blm lgi ad Swedia, ma Polandia, trs klo misal belanda gagal menang trs Turkey menang yah auto play off seru nih psti
— FranZyy (@FranZy08443896) November 16, 2021
Semoga
semoga ntar mlm belanda ga lolos langsung ke piala dunia dan ikut play off brg italy dan portugal
— Ranting Patah (@RijalPriono) November 16, 2021
Ikutan dah
Ditambah Belanda jg masih 50:50, ada Turki dan Norwegia yang selisih dua poin dengan Belanda di bawahnya.
— 리수 🧪 (@laburiseo) November 16, 2021
Jadi tim hore aja
norwegia ajasi wkwk belanda saatnya jadi tim hore aja🤣
— 𝓵𝓲𝓵 𝓻𝓮𝓭 𝓭𝓮𝓿𝓲𝓵 (@caalilredevil) November 16, 2021
Nunggu giliran
Setelah Portugal, Italy, besok giliran Belanda.
— Tri Irawan 🦁 (@triirawan) November 16, 2021
Hmmm...
Alah, Belanda mah kaga bakal lolos wkwkw
— Txtdarihati (@Tasykur_Ibrahim) November 16, 2021
Jagoannya si Koc domba
Belanda, Turki, atau Norwegia
Berat ini Italy, playoff bisa ada portuhal, sweden, rusia, polandia., bahkan antara Belanda, turki dan Norwegia.
— 🤙 (@obrolantentang) November 16, 2021
Masa iya kaga lolos lagi
Pasti asyik
Belanda kalo playoff juga gimana ya😂
— IM INTER (@aricklt) November 16, 2021
Dah ditunggu tuh
Masih nunggu peserta play off satu lagi yaitu Belanda wkwk
— Afitrefianto (@Afitdopex) November 16, 2021
Oh yang itu
Belanda?? Negara yg gapernah juara Piala Dunia itu? Hadeeuuuhhh https://t.co/nI0SP1WWuX
— Mohamad Fuad (@_BangFu) November 16, 2021
Ya sapa tau aja
Portugal & Italy masuk play off semua. Jangan bilang Belanda bakal nyusul ke play off 😂
— dofik. (@idofiandika) November 16, 2021
Apakah....?
Apakah Belanda akan ikut kesambet juga masuk play off? 👀
— Karl-Zaniesme 🗿 (@karlzanie28) November 15, 2021
Tunggu aja deh
Oke gua nunggu Belanda, akankah keluar sebagai juara group atau malah bermain play-off kaya Portugal sama Italy 😁🙏🏻
— cha (@manjikro) November 15, 2021
Ini preview dan prediksi pertandingannya
Prediksi Belanda vs Norwegia 17 November 2021 https://t.co/N9jtfXGypA
— Bola (@Bolanet) November 15, 2021
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Italia Gagal Auto-Lolos ke Piala Dunia 2022, Mancini: Kami Bikin Repot Diri Sendiri
- Play-off Piala Dunia 2022: Selain Portugal, Italia Bisa Jumpa Siapa Lagi?
- Portugal Dikangkangi Serbia ke Piala Dunia: Ronaldo Nangis di Pojokan, Playoff Ketemu Zlatan?
- Jerman Racikan Hansi Flick: Pertahanan Kuat, Golnya Ugal-ugalan, Favorit Piala Dunia 2022
- Jerman Menang 9-0: Sudah Lolos Masih Ngegas, Sungguh Tega, Kasihan Lawannya
- Angela Nasti, Salah Satu WAGs Paling Wow di Serie A
- Marta Diaz, Salah Satu WAGs Paling Hot di London
- Michela Persico: Presenter Cantik Italia, WAGs Seksi Serie A
- Foto-foto 'So Sweet' si Cantik Antonela Roccuzzo dan Lionel Messi
- Sara Arfaoui: Model dan Presenter TV Prancis, WAGs Manchester City dan Timnas Jerman
Advertisement
Berita Terkait
-
Galeri 15 November 2021 13:53
-
Piala Dunia 15 November 2021 11:21
-
Piala Dunia 14 November 2021 02:19
Jorginho Hancur Setelah Kegagalan 3 Penalti Beruntun di Timnas Italia
-
Piala Dunia 14 November 2021 00:59
-
Piala Dunia 13 November 2021 06:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...