
Bola.net - - Kabar baik terus menaungi Neymar yang sempat mengalami cedera panjang saat membela klubnya, PSG. Rekan setimnya di timnas Brasil, Fernandinho, mengungkapkan bahwa sang pemain sudah mulai terlihat percaya diri.
Neymar mengalami cedera pada bulan Februari lalu saat timnya bertanding melawan Marseille di laga lanjutan Ligue 1. Kini, ia sedang menjalani pemulihan agar bisa memperkuat Brasil di Piala Dunia 2018 mendatang.
Fernandinho sendiri sempat mengalami cedera yang sama saat bersama Manchester City dulu. Dan kini, pemain yang berposisi sebagai gelandang tersebut mengatakan bahwa Neymar sudah berada di jalan yang tepat untuk bisa bermain di ajang bergengsi itu.
1 dari 2 halaman
Sudah Semakin Membaik
"Tetapi, saat anda melihat pergerakannya selama sesi latihan, caranya berlatih, saya melihatnya sudah sangat baik dan mulai kembali percaya diri. Itulah yang penting. Dia sangat berani dengan mencoba melakukan dribbling melewati bek, dia tidak takut," lanjutnya.
"Itu adalah langkah pertama untuknya agar bisa percaya diri 100 persen lagi. Dan kami ingin dia segera pulih secepatnya, sebelum laga pertama kami di Piala Dunia. Saya tidak ragu dia adalah pemain yang akan memberi perbedaan besar kepada tim," pungkasnya.
2 dari 2 halaman
Jadwal Brasil Selanjutnya
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 31 Mei 2018 13:11
-
Liga Inggris 31 Mei 2018 12:59
-
Liga Spanyol 31 Mei 2018 12:09
-
Liga Eropa Lain 31 Mei 2018 00:58
-
Liga Eropa Lain 30 Mei 2018 18:34
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...