
Bola.net - Neymar membantah dirinya mendapatkan tekanan yang begitu besar dari rakyat Brasil selama gelaran Piala Dunia 2014. Sebaliknya, bintang Barcelona justru senang karena ia kini layaknya sedang menjalani impiannya.
Neymar mencetak dua gol dini hari tadi, kala Brasil menundukkan Kamerun 4-1 di laga terakhir Grup A, sekaligus mengirim mereka ke babak 16 besar untuk menghadapi wakil Grup B Chile.
"Ketika anda menjalani impian anda dan mencapai tujuan yang anda tetapkan semenjak kanak-kanak, anda tidak merasakan tekanan. Saya melakukan apa yang saya impikan, jadi saya ingin membantu rekan setim saya, melakukan apapun yang dibutuhkan untuk menang," tutur Neymar menurut laporan FIFA.com.
Neymar sendiri sejauh ini sudah mengoleksi empat gol di Piala Dunia 2014 dan dinobatkan menjadi man of the match berkat penampilan apiknya di duel versus Kamerun. [initial]
(fifa/rer)
Neymar mencetak dua gol dini hari tadi, kala Brasil menundukkan Kamerun 4-1 di laga terakhir Grup A, sekaligus mengirim mereka ke babak 16 besar untuk menghadapi wakil Grup B Chile.
"Ketika anda menjalani impian anda dan mencapai tujuan yang anda tetapkan semenjak kanak-kanak, anda tidak merasakan tekanan. Saya melakukan apa yang saya impikan, jadi saya ingin membantu rekan setim saya, melakukan apapun yang dibutuhkan untuk menang," tutur Neymar menurut laporan FIFA.com.
Neymar sendiri sejauh ini sudah mengoleksi empat gol di Piala Dunia 2014 dan dinobatkan menjadi man of the match berkat penampilan apiknya di duel versus Kamerun. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 23 Juni 2014 16:05
-
Bolatainment 22 Juni 2014 22:58
-
Piala Dunia 22 Juni 2014 22:51
-
Open Play 22 Juni 2014 19:41
-
Piala Dunia 20 Juni 2014 22:56
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 22 Maret 2025 15:10
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:48
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:14
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:45
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:32
-
piala dunia 22 Maret 2025 08:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...