
Bola.net - Hanya ada enam pemain asal Brasil yang pernah dan akan bermain di Piala Dunia sebagai penggawa Barcelona. Mereka adalah Romario, Rivaldo, Giovanni, Ronaldinho, Dani Alves dan Neymar.
Menurut laporan yang diturunkan oleh situs resmi Barcelona, pemain pertama adalah Romario. Sosok asal Brasil itu membela Barca antara tahun 1993 hingga 1995. Saat itu ia sukses membawa timnya menjadi juara di Amerika Serikat dan ada di urutan kedua daftar pencetak gol terbanyak.
Setelah dirinya, muncul nama Giovanni dan Rivaldo. Keduanya merupakan finalis di Piala Dunia 1998 dan Rivaldo juga ikut bermain di Piala Dunia 2002 Korea Jepang, di mana ia akhirnya menjadi juara dunia.

Pemain keempat Brasil di Piala Dunia yang bermain di Piala Dunia sebagai penggawa Barca adalah Ronaldinho. Ia memainkan peran penting di tahun 2006, namun sayangnya Brasil tidak mampu mengulang prestasi di edisi sebelumnya dan gagal di fase perempat final.
Dua pemain terakhir adalah Dani Alves dan Neymar. Bagi Alves, 2014 akan menjadi Piala Dunia yang kedua untuknya setelah empat tahun silam juga tampil di Afrika Selatan, sementara itu Neymar baru akan menjalani debutnya ketika tim menghadapi Kroasia di laga pembuka nanti. [initial]
(fcb/rer)
Menurut laporan yang diturunkan oleh situs resmi Barcelona, pemain pertama adalah Romario. Sosok asal Brasil itu membela Barca antara tahun 1993 hingga 1995. Saat itu ia sukses membawa timnya menjadi juara di Amerika Serikat dan ada di urutan kedua daftar pencetak gol terbanyak.
Setelah dirinya, muncul nama Giovanni dan Rivaldo. Keduanya merupakan finalis di Piala Dunia 1998 dan Rivaldo juga ikut bermain di Piala Dunia 2002 Korea Jepang, di mana ia akhirnya menjadi juara dunia.

Pemain keempat Brasil di Piala Dunia yang bermain di Piala Dunia sebagai penggawa Barca adalah Ronaldinho. Ia memainkan peran penting di tahun 2006, namun sayangnya Brasil tidak mampu mengulang prestasi di edisi sebelumnya dan gagal di fase perempat final.
Dua pemain terakhir adalah Dani Alves dan Neymar. Bagi Alves, 2014 akan menjadi Piala Dunia yang kedua untuknya setelah empat tahun silam juga tampil di Afrika Selatan, sementara itu Neymar baru akan menjalani debutnya ketika tim menghadapi Kroasia di laga pembuka nanti. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 30 Mei 2014 21:29
-
Liga Spanyol 30 Mei 2014 21:14
-
Liga Champions 30 Mei 2014 20:33
-
Liga Spanyol 30 Mei 2014 19:39
-
Liga Spanyol 30 Mei 2014 19:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:31
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:22
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:48
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...