
Bola.net - Gelandang bertahan timnas Honduras Arnold Peralta seringkali mengganjal Neymar dalam laga persahabatan antara negaranya melawan Brasil. Berkali-kali Peralta melakukan pelanggaran terhadap bintang Barcelona FC tersebut.
Peralta mengatakan bahwa Neymar adalah tipe pemain yang teatrikal. Neymar terlalu mudah jatuh dan kemudian melakukan komplain kepada wasit.
"Neymar adalah pemain yang 100% bermain seperti di teater. DIa bermain bagi fans, bukan rekan-rekannya. Anda tak bisa bisa bermain melawannya karena dia selalu melakukan komplain kepada wasit dan kemudian wasit selalu menurutinya. Kita semua sudah tahu bahwa Neymar tak boleh disentuh. Disenggol sedikit saja, Neymar akan terkapar dan wasit selalu memberikan pelanggaran," keluh Peralta kepada Daily Record.
Meski demikian, Peralta mengaku sudah berusaha meminta maaf kepada Neymar. Hanya saja, Neymar menolak berkomunikasi dengannya.
"Neymar memang sulit dilawan, tetapi saya tidak akan melepasnya hanya karena dia adalah Neymar. Ketika kami menuju ruang ganti, saya mencoba meminta maaf kepadanya. Tapi dia berteriak 'No!'. Jadi saya mendatangi rekannya untuk menyampaikan maaf saya," imbuh pemain Rangers tersebut. (sky/hsw)
Peralta mengatakan bahwa Neymar adalah tipe pemain yang teatrikal. Neymar terlalu mudah jatuh dan kemudian melakukan komplain kepada wasit.
"Neymar adalah pemain yang 100% bermain seperti di teater. DIa bermain bagi fans, bukan rekan-rekannya. Anda tak bisa bisa bermain melawannya karena dia selalu melakukan komplain kepada wasit dan kemudian wasit selalu menurutinya. Kita semua sudah tahu bahwa Neymar tak boleh disentuh. Disenggol sedikit saja, Neymar akan terkapar dan wasit selalu memberikan pelanggaran," keluh Peralta kepada Daily Record.
Meski demikian, Peralta mengaku sudah berusaha meminta maaf kepada Neymar. Hanya saja, Neymar menolak berkomunikasi dengannya.
"Neymar memang sulit dilawan, tetapi saya tidak akan melepasnya hanya karena dia adalah Neymar. Ketika kami menuju ruang ganti, saya mencoba meminta maaf kepadanya. Tapi dia berteriak 'No!'. Jadi saya mendatangi rekannya untuk menyampaikan maaf saya," imbuh pemain Rangers tersebut. (sky/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 17 November 2013 14:53
-
Liga Spanyol 17 November 2013 13:44
-
Liga Champions 17 November 2013 09:01
-
Liga Spanyol 17 November 2013 05:09
-
Liga Spanyol 17 November 2013 04:51
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...