
Bola.net - Gelandang Kroasia Luka Modric mengatakan bahwa dirinya saat ini berada dalam kondisi yang bagus jelang laga pembuka Piala Dunia 2014 melawan Brasil. Bahkan pemain Real Madrid itu sudah tidak sabar untuk menantang tim tuan rumah.
Modric baru saja mengerahkan tenaganya dengan mengantar Madrid meraih trofi Liga Champions sebelum terbang ke Brasil. Kini ia sudah sepenuhnya siap untuk berjuang habis-habis demi negaranya.
"Saya merasa baik-baik saja, saya sehat dan yang paling penting saya mendapat latihan yang tepat. Saya mendapat waktu istirahat beberapa hari setelah memenangkan Liga Champions dan kesempatan untuk mengalihkan fokus pada mental di tim," ujar Modric.
"Saya siap, bersemangat dan sudah tidak sabar untuk pertandingan pertama Piala Dunia."
Setelah menghadapi tuan rumah Brasil, Kroasia sudah ditunggu sesama penghuni Grup A lainnya Kamerun dan Meksiko.[initial]
(gl/ada)
Modric baru saja mengerahkan tenaganya dengan mengantar Madrid meraih trofi Liga Champions sebelum terbang ke Brasil. Kini ia sudah sepenuhnya siap untuk berjuang habis-habis demi negaranya.
"Saya merasa baik-baik saja, saya sehat dan yang paling penting saya mendapat latihan yang tepat. Saya mendapat waktu istirahat beberapa hari setelah memenangkan Liga Champions dan kesempatan untuk mengalihkan fokus pada mental di tim," ujar Modric.
"Saya siap, bersemangat dan sudah tidak sabar untuk pertandingan pertama Piala Dunia."
Setelah menghadapi tuan rumah Brasil, Kroasia sudah ditunggu sesama penghuni Grup A lainnya Kamerun dan Meksiko.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Juni 2014 20:18
-
Liga Spanyol 10 Juni 2014 18:21
-
Editorial 10 Juni 2014 17:32
-
Bolatainment 10 Juni 2014 15:19
-
Open Play 10 Juni 2014 15:15
Tak Ingin Melorot, Irina Kenakan Peniti di Gaun Merah Seksinya
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:11
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 08:00
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:45
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:30
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 07:02
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 23 Maret 2025 08:00
-
piala dunia 23 Maret 2025 06:00
-
piala dunia 23 Maret 2025 04:56
-
piala dunia 23 Maret 2025 03:45
-
piala dunia 23 Maret 2025 03:15
-
piala dunia 22 Maret 2025 21:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...