
Bola.net - Lionel Messi menilai ketegangan yang sempat melanda Argentina, kala memainkan laga perdana Grup F Piala Dunia 2014 melawan Bosnia-Herzegovina (15/6) merupakan hal yang cukup wajar.
Meski unggul lebih dulu 1-0 di babak pertama melalui gol bunuh diri Sead Kolasinac, Albiceleste nampak kesulitan menjebol jala lawan di sepanjang 45 menit pertama.
Beruntung, manuver Messi di babak kedua berakhir dengan gol di menit ke-65 dan memastikan Argentina meraih tiga angka, sebelum Vedad Ibisevic mencetak gol hiburan untuk Bosnia.
"Normal jika kami merasa sedikit tegang dan khawatir di pertandingan pertama," tutur Messi menurut laporan FIFA.com.
"Hal yang paling penting adalah mendapat kemenangan. Kami banyak membuat peluang di babak kedua, dan meski ada beberapa hal yang harus kami benahi, hal yang paling penting adalah mendapatkan tiga angka," pungkasnya.
Argentina akan menghadapi Iran di laga kedua mereka (21/6). [initial]
(fifa/rer)
Meski unggul lebih dulu 1-0 di babak pertama melalui gol bunuh diri Sead Kolasinac, Albiceleste nampak kesulitan menjebol jala lawan di sepanjang 45 menit pertama.
Beruntung, manuver Messi di babak kedua berakhir dengan gol di menit ke-65 dan memastikan Argentina meraih tiga angka, sebelum Vedad Ibisevic mencetak gol hiburan untuk Bosnia.
"Normal jika kami merasa sedikit tegang dan khawatir di pertandingan pertama," tutur Messi menurut laporan FIFA.com.
"Hal yang paling penting adalah mendapat kemenangan. Kami banyak membuat peluang di babak kedua, dan meski ada beberapa hal yang harus kami benahi, hal yang paling penting adalah mendapatkan tiga angka," pungkasnya.
Argentina akan menghadapi Iran di laga kedua mereka (21/6). [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 15 Juni 2014 16:27
-
Piala Dunia 15 Juni 2014 13:46
-
Editorial 15 Juni 2014 12:12
-
Piala Dunia 15 Juni 2014 06:45
Cannavaro: Messi Tak Akan Samai Maradona Sebelum Juara Dunia
-
Piala Dunia 15 Juni 2014 05:22
LATEST UPDATE
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:51
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:49
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:48
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:47
-
Otomotif 22 Maret 2025 10:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 10:15
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 22 Maret 2025 08:41
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...