
Bola.net - Penampilan apik timnas Jerman di berbagai ajang Internasional belakangan ini membuat mereka kini jadi favorit untuk jadi yang terbaik di Piala Dunia tahun depan.
Disinggung soal itu, Toni Kroos rupanya tak ingin jumawa. Ia menyebut Jerman kini masih berusaha untuk mengatasi perbedaan yang ada, terutama diakibatkan oleh filosofi berbeda dari masing-masing klub yang dibela oleh penggawa Der Panzer.
"Tentu saja kami memiliki harapan tinggi untuk Piala Dunia, namun ini tidak akan mudah, untuk pergi ke Brasil dan menang. Semua tim besar seperti Spanyol, Brasil, Italia, Inggris, memiliki kesempatan untuk jadi juara," jelasnya pada The Times.
"Kami butuh keberuntungan. Namun sulit bagi Jerman karena ada banyak filosofi yang berbeda di tim nasional. Dortmund, Munich dam Arsenal, semua bermain dengan pendekatan berbeda dan kami masih bekerja untuk mencari pendekatan yang tepat," tutupnya.
Kroos akan membela Bayern Munich pekan ini dalam partai Der Klassiker melawan Borussia Dortmund. [initial]
(tim/rer)
Disinggung soal itu, Toni Kroos rupanya tak ingin jumawa. Ia menyebut Jerman kini masih berusaha untuk mengatasi perbedaan yang ada, terutama diakibatkan oleh filosofi berbeda dari masing-masing klub yang dibela oleh penggawa Der Panzer.
"Tentu saja kami memiliki harapan tinggi untuk Piala Dunia, namun ini tidak akan mudah, untuk pergi ke Brasil dan menang. Semua tim besar seperti Spanyol, Brasil, Italia, Inggris, memiliki kesempatan untuk jadi juara," jelasnya pada The Times.
"Kami butuh keberuntungan. Namun sulit bagi Jerman karena ada banyak filosofi yang berbeda di tim nasional. Dortmund, Munich dam Arsenal, semua bermain dengan pendekatan berbeda dan kami masih bekerja untuk mencari pendekatan yang tepat," tutupnya.
Kroos akan membela Bayern Munich pekan ini dalam partai Der Klassiker melawan Borussia Dortmund. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 November 2013 21:06
-
Liga Spanyol 22 November 2013 16:57
-
Piala Dunia 22 November 2013 02:15
-
Liga Champions 21 November 2013 21:18
-
Liga Eropa Lain 21 November 2013 19:28
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...