
Bola.net - Defender Manchester United kelahiran Brasil, Rafael, kabarnya sempat berniat bermain untuk timnas Inggris, sebelum Adnan Januzaj memunculkan kontroversi pemain naturalisasi.
Bek kanan 23 tahun itu pernah tampil membela Selecao dalam dua pertandingan uji coba, sebelum memperkuat tim U-23 di ajang Olimpiade di London 2012 silam. Akan tetapi saat ini kesempatannya kian minim, setelah Dani Alves kerap menjadi pilihan utama pelatih Luiz Felipe Scolari.
Dilansir The Times, Rafael sempat serius mempertimbangkan dirinya untuk mewakili Inggris, hingga akhirnya perdebatan mengenai pemain naturalisasi muncul, setelah Januzaj yang merupakan rekan setimnya di Old Trafford 'diminati' The Three Lions.
Sebelumnya, Januzaj yang lahir di Belgia dan berasal dari keluarga Kosovo-Albania, mencuatkan kontroversi karena sejumlah pihak menolak penggunaan pemain naturalisasi, dengan kebijakan izin tinggal hanya selama lima tahun.
Sementara Rafael, yang juga punya kewarganegaraan Portugal, juga pernah berpikir untuk berada satu timnas dengan Cristiano Ronaldo. Akan tetapi kini akhirnya ia lebih memilih untuk fokus mendapatkan kembali tempat utamanya di Brasil. [initial]
(tim/atg)
Bek kanan 23 tahun itu pernah tampil membela Selecao dalam dua pertandingan uji coba, sebelum memperkuat tim U-23 di ajang Olimpiade di London 2012 silam. Akan tetapi saat ini kesempatannya kian minim, setelah Dani Alves kerap menjadi pilihan utama pelatih Luiz Felipe Scolari.
Dilansir The Times, Rafael sempat serius mempertimbangkan dirinya untuk mewakili Inggris, hingga akhirnya perdebatan mengenai pemain naturalisasi muncul, setelah Januzaj yang merupakan rekan setimnya di Old Trafford 'diminati' The Three Lions.
Sebelumnya, Januzaj yang lahir di Belgia dan berasal dari keluarga Kosovo-Albania, mencuatkan kontroversi karena sejumlah pihak menolak penggunaan pemain naturalisasi, dengan kebijakan izin tinggal hanya selama lima tahun.
Sementara Rafael, yang juga punya kewarganegaraan Portugal, juga pernah berpikir untuk berada satu timnas dengan Cristiano Ronaldo. Akan tetapi kini akhirnya ia lebih memilih untuk fokus mendapatkan kembali tempat utamanya di Brasil. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 15 Desember 2013 18:47
-
Liga Inggris 15 Desember 2013 17:28
-
Piala Dunia 13 Desember 2013 18:37
-
Liga Spanyol 13 Desember 2013 02:09
-
Liga Italia 12 Desember 2013 22:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 22 Maret 2025 15:10
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:48
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:14
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:45
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:32
-
piala dunia 22 Maret 2025 08:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...