
Bola.net - Pelatih timnas Jerman, Joachim Loew, menilai jika kepindahan winger timnya, Andre Schurrle, ke Chelsea membawa dampak positif bagi sang pemain.
Penilaian tersebut disampaikannya usai menyaksikan tim besutannya menghantam Swedia 5-3, pada laga pamungkas kualifikasi Piala Dunia 2014. Nama Schurrle mencuat setelah sukses mencatat hattrick dan membalikkan keadaan.
Musim lalu, der trainer timnas Jerman itu menganggap performa Schurrle tidak istimewa. Namun kepindahan dari Bayer Leverkusen ke Stamford Bridge pada bursa transfer musim panas kemarin membuat pemain 22 tahun itu menemukan kembali ketajamannya.
"Saya sering memberi tahu Schurrle bahwa tahun lalu saya kecewa dengan perkembangannya. Tetapi kini, dengan sejumlah laga bersama kami dan di Inggris, ia kembali menunjukkan kemampuannya," ujar Loew.
"Kekuatan fisiknya selalu bermasalah, namun ia bekerja keras. Jika ia konsisten, maka Piala Dunia takkan dilewatkannya."
Jerman sendiri sudah lebih dulu memegang tiket ke Brasil tahun depan, setelah berhasil memuncaki grup C kualifikasi zona Eropa. [initial]
(mtr/atg)
Penilaian tersebut disampaikannya usai menyaksikan tim besutannya menghantam Swedia 5-3, pada laga pamungkas kualifikasi Piala Dunia 2014. Nama Schurrle mencuat setelah sukses mencatat hattrick dan membalikkan keadaan.
Musim lalu, der trainer timnas Jerman itu menganggap performa Schurrle tidak istimewa. Namun kepindahan dari Bayer Leverkusen ke Stamford Bridge pada bursa transfer musim panas kemarin membuat pemain 22 tahun itu menemukan kembali ketajamannya.
"Saya sering memberi tahu Schurrle bahwa tahun lalu saya kecewa dengan perkembangannya. Tetapi kini, dengan sejumlah laga bersama kami dan di Inggris, ia kembali menunjukkan kemampuannya," ujar Loew.
"Kekuatan fisiknya selalu bermasalah, namun ia bekerja keras. Jika ia konsisten, maka Piala Dunia takkan dilewatkannya."
Jerman sendiri sudah lebih dulu memegang tiket ke Brasil tahun depan, setelah berhasil memuncaki grup C kualifikasi zona Eropa. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 15 Oktober 2013 21:20
-
Piala Dunia 15 Oktober 2013 14:00
-
Liga Inggris 14 Oktober 2013 19:56
-
Liga Spanyol 14 Oktober 2013 17:23
-
Liga Inggris 14 Oktober 2013 12:17
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...