James Maddison Dipanggil Lagi Setelah Tiga Tahun Absen, Fans Inggris Senang Bukan Main, Kevin de Bruyne-nya Inggris!

James Maddison Dipanggil Lagi Setelah Tiga Tahun Absen, Fans Inggris Senang Bukan Main, Kevin de Bruyne-nya Inggris!
Pemain Leicester City, James Maddison (c) AP Photo

Bola.net - James Maddison menjadi sumber kesenangan para penggemar Inggris ketika pengumuman skuat yang diberangkatkan ke Piala Dunia 2022. Gelandang Leicester City ini sudah absen membela The Three Lions selama tiga tahun.

Maddison menunjukkan penampilan terbaik di kalender tahun 2022. Gol dan assistnya mencapai double digits. Namun, di banyak kesempatan pemanggilan Inggris, nama Maddison kerap tersingkir.

Bahkan saat jeda internasional terakhir pada September 2022 lalu, pemain berusia 25 tahun itu tak juga dipanggil. Fans dan publik Inggris berang dengan keputusan manajer Gareth Southgate yang terus-terusan meninggalkan Maddison.

Untungnya Southgate berubah pikiran. Maddison disertakan untuk dibawa ke Qatar. Ia termasuk ke dalam 26 pemain yang didaftarkan untuk Piala Dunia 2022.

1 dari 8 halaman

Penampilan Pertama dan Satu-satunya

Penampilan Pertama dan Satu-satunya

Pemain Leicester City, James Maddison, merayakan golnya ke gawang Chelsea dalam laga Premier League hari Jumat (20/5/2022). (c) AP Photo

Maddison sebenarnya sudah mendapatkan panggilan dari Inggris di tahun 2018 lalu. Namun dari dua laga internasional yang ada, Maddison tak mendapatkan kesempatan debut.

Ia baru menjalani laga debutnya pada November 2019 saat . Itu menjadi penampilan pertama dan satu-satunya Maddison membela Inggris.

Setelahnya, Southgate seakan gagal melihat potensi terpendam sang pemain. Maddison tak pernah lagi dipanggil ke Inggris dalam ajang apapun.

2 dari 8 halaman

Kontribusi 27 Gol

Kontribusi 27 Gol

Gelandang Leicester City James Maddison. (c) AP Photo

Maddison juga membukukan catatan yang tak bisa dipandang sebelah mata sepanjang kalender tahun 2022. Ia berkontribusi terhadap 27 gol yang dicetak Leicester City.

Rinciannya, Maddison mencetak 17 gol dan 10 assist. Enam gol dan empat assist di antaranya dicatatkan di musim 2022/2023.

4 dari 8 halaman

Nama yang Sangat Ditunggu-tunggu

5 dari 8 halaman

Semoga Main dengan Peran Terbaik

6 dari 8 halaman

Kevin de Bruyne-nya Inggris!

7 dari 8 halaman

Gelandang Inggris Paling Komplet