
Bola.net - Sesuatu yang menarik mungkin terjadi untuk menentukan siapa tim yang akan lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2014 dari grup F. Ada sebuah kemungkinan Iran dan Nigeria harus memenangkan sebuah lotre untuk lolos ke babak selanjutnya.
Seperti dilansir oleh UT San Diego, kemungkinan tersebut akan terjadi jika Iran memenangkan pertandingan melawan Bosnia-Herzegovina dengan skor 1-0 dan Nigeria dikalahkan oleh Argentina dengan skor yang sama. Dengan begitu, poin, selisih, dan jumlah gol yang mereka miliki akan sama.
Menurut peraturan, seharusnya dalam kondisi tersebut maka yang menjadi acuan adalah hasil head-to-head mereka berdua. Namun hasil pertemuan kedua tim adalah hasil imbang 0-0. Dengan begitu satu-satunya pemecah kebuntuan adalah undian atau lotre.
Juru bicara FIFA Delia Fischer mengatakan jika benar hal itu terjadi, maka sebuah undian untuk menentukan siapa yang mendapatkan kesempatan lolos akan dilakukan di stadion Maracana. Pengundian tersebut akan dilakukan 90 menit setelah kedua pertandingan berakhir. [initial]
(uts/art)
Seperti dilansir oleh UT San Diego, kemungkinan tersebut akan terjadi jika Iran memenangkan pertandingan melawan Bosnia-Herzegovina dengan skor 1-0 dan Nigeria dikalahkan oleh Argentina dengan skor yang sama. Dengan begitu, poin, selisih, dan jumlah gol yang mereka miliki akan sama.
Menurut peraturan, seharusnya dalam kondisi tersebut maka yang menjadi acuan adalah hasil head-to-head mereka berdua. Namun hasil pertemuan kedua tim adalah hasil imbang 0-0. Dengan begitu satu-satunya pemecah kebuntuan adalah undian atau lotre.
Juru bicara FIFA Delia Fischer mengatakan jika benar hal itu terjadi, maka sebuah undian untuk menentukan siapa yang mendapatkan kesempatan lolos akan dilakukan di stadion Maracana. Pengundian tersebut akan dilakukan 90 menit setelah kedua pertandingan berakhir. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 22 Juni 2014 11:03
-
Piala Dunia 21 Juni 2014 19:02
Usai Laga vs Italia, Tujuh Penggawa Kosta Rika Jalani Tes Doping
-
Lain Lain 20 Juni 2014 22:34
-
Piala Dunia 20 Juni 2014 01:31
-
Piala Dunia 19 Juni 2014 00:15
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...