
Bola.net - Setelah dua pertandingan pertama Grup A dan Grup B selesai, FIFA kembali merilis para wasit yang akan menjadi pengadil di dua pertandingan pertama Grup E dan satu pertandingan di Grup F antara Argentina versus Bosnia-Herzegovina. (fifa/dct)
1 dari 3 halaman
Swiss vs Ekuador (Grup E)
Irmatov memimpin lima pertandingan di Piala Dunia 2010 termasuk partai pembukanya, antara Afrika Selatan versus Meksiko dan perempat final antara Argentina vs Jerman.
Semifinal Piala Dunia 2010 antara Uruguay lawan Belanda juga menunjukkan kemampuannya memimpin pertandingan papan atas.
Tahun lalu ia menjadi wasit di Piala Konfederasi antara Brasil vs Italia.
2 dari 3 halaman
Prancis vs Honduras (Grup E)
Ricci menerima penghargaan sebagai wasit terbaik Brasil tahun 2010, ia menjadi wasit international FIFA pada tahun 2011.
Tahun lalu Ricci menangani empat pertandingan Piala Dunia U-20 begitu pula perempat final dan final Piala Dunia Klub FIFA.
3 dari 3 halaman
Argentina vs Bosnia-Herzegovina (Grup F)
Hebatnya, Aguillar adalah wasit pertama dari negaranya yang menangani pertandingan di level Piala Dunia.
Ia pernah memimpin Final Piala Emas (zona CONCACAF) 2011 dan 2013, begitu pula Final Liga Champions CONCACAF 2011.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 13 Juni 2014 16:21
Jadi Penggemar Messi, Selebriti Ini Siap Dimusuhi Suami Sendiri
-
Piala Dunia 13 Juni 2014 14:50
-
Piala Dunia 13 Juni 2014 14:35
-
Bolatainment 13 Juni 2014 12:28
-
Liga Italia 12 Juni 2014 22:19
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...