
Bola.net - Cristiano Ronaldo menegaskan tak akan kembali ke klubnya Real Madrid awal pekan ini. Ronaldo memilih untuk tetap bersama timnasnya meski tak akan bisa bermain ketika menghadapi Azerbaijan.
Ronaldo mendapatkan kartu kuning ketika membela Portugal dalam pertandingan melawan Israel. Itu adalah kartu kuning ketiganya sepanjang kualifikasi Piala Dunia 2014 ini.
Artinya, Ronaldo akan mendapatkan hukuman otomatis berupa larangan bertanding satu kali. Kapten timnas Portugal tersebut dipastikan hanya akan menjadi penonton ketika rekan-rekannya bertarung di kandang Azerbaijan.
Meski tak bisa bermain, namun Ronaldo ingin mendukung penuh rekan-rekannya. Karena itu, ia memilih tetap bersama timnas hingga misi Portugal kali ini selesai.
"Akan sangat mudah untuk terbang kembali ke klub saya. Namun saya senang berada di sini dan saya rasa saya masih bisa berkontribusi tanpa harus bermain. Saya ingin rekan-rekan saya tahu bahwa tubuh dan jiwa saya tetap bersama mereka. Saya akan mendukung dari luar lapangan saat mereka bertarung," jelas CR7. (foes/hsw)
Ronaldo mendapatkan kartu kuning ketika membela Portugal dalam pertandingan melawan Israel. Itu adalah kartu kuning ketiganya sepanjang kualifikasi Piala Dunia 2014 ini.
Artinya, Ronaldo akan mendapatkan hukuman otomatis berupa larangan bertanding satu kali. Kapten timnas Portugal tersebut dipastikan hanya akan menjadi penonton ketika rekan-rekannya bertarung di kandang Azerbaijan.
Meski tak bisa bermain, namun Ronaldo ingin mendukung penuh rekan-rekannya. Karena itu, ia memilih tetap bersama timnas hingga misi Portugal kali ini selesai.
"Akan sangat mudah untuk terbang kembali ke klub saya. Namun saya senang berada di sini dan saya rasa saya masih bisa berkontribusi tanpa harus bermain. Saya ingin rekan-rekan saya tahu bahwa tubuh dan jiwa saya tetap bersama mereka. Saya akan mendukung dari luar lapangan saat mereka bertarung," jelas CR7. (foes/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Maret 2013 15:00
-
Liga Champions 24 Maret 2013 14:01
-
Liga Inggris 24 Maret 2013 11:34
-
Piala Dunia 24 Maret 2013 10:00
-
Liga Spanyol 24 Maret 2013 04:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 22 Maret 2025 15:10
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:48
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:14
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:45
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:32
-
piala dunia 22 Maret 2025 08:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...