
Bola.net - Mantan penyerang Liverpool Stan Collymore mengklaim bahwa hukuman berat yang diterima Luis Suarez tidak akan membuat langkah Real Madrid dan Barcelona FC mundur untuk merekrutnya. Suarez sendiri dicekal empat bulan dari aktivitas sepakbola, sembilan laga internasional dan denda.
Madrid memang sudah sejak lama ingin menggunakan jasa pemain asal Uruguay tersebut. Kabar terbaru Barca juga tak mau kalah ikut-ikutan ingin memboyong Suarez.
Collymore pun menjelaskan alasan mengapa Barca dan Madrid akan tetap ngotot memburu pemain berusia 27 tahun itu. Padahal Suarez termasuk striker yang penuh kontroversi.
"Hukuman ini tidak akan membuat perbedaan dalam ambisi Real Madrid atau Barcelona mendatangkan Suarez," ujarnya kepada talkSPORT.
"Sama seperti Liverpool ngotot mempertahankannya, karena begitu ia kembali bermain dan mencetak banyak gol, semua orang pasti akan memaafkan dan segera lupa. Itulah faktanya. Masih ada tim yang ingin membelinya. Tentu ia akan pergi ke salah satu klub itu, tidak wajar berpikir sebaliknya."[initial]
(ts/ada)
Madrid memang sudah sejak lama ingin menggunakan jasa pemain asal Uruguay tersebut. Kabar terbaru Barca juga tak mau kalah ikut-ikutan ingin memboyong Suarez.
Collymore pun menjelaskan alasan mengapa Barca dan Madrid akan tetap ngotot memburu pemain berusia 27 tahun itu. Padahal Suarez termasuk striker yang penuh kontroversi.
"Hukuman ini tidak akan membuat perbedaan dalam ambisi Real Madrid atau Barcelona mendatangkan Suarez," ujarnya kepada talkSPORT.
"Sama seperti Liverpool ngotot mempertahankannya, karena begitu ia kembali bermain dan mencetak banyak gol, semua orang pasti akan memaafkan dan segera lupa. Itulah faktanya. Masih ada tim yang ingin membelinya. Tentu ia akan pergi ke salah satu klub itu, tidak wajar berpikir sebaliknya."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 26 Juni 2014 21:58
-
Piala Dunia 26 Juni 2014 19:00
-
Liga Spanyol 26 Juni 2014 18:42
-
Liga Champions 26 Juni 2014 15:24
-
Liga Inggris 26 Juni 2014 14:41
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...