
Bola.net - Kiper timnas Inggris Joe Hart merasa optimis bahwa negaranya bisa berbuat banyak di Piala Dunia 2014. Bahkan ia yakin The Three Lions bisa menjuarai turnamen internasional empat tahunan tersebut.
Pasukan Roy Hodgson memang tergabung dalam grup yang tidak mudah bersama Italia, Uruguay dan Kosta Rika. Meskipun begitu kiper klub Manchester City itu tetap tak gentar.
"Kenapa tidak? Kami semua adalah pemenang. Saya akan pergi ke sana dan mencoba untuk memenangkan semua laga. Kalau bisa menang semua laga maka akan juara Piala Dunia. Tak boleh begitu saja menerima kegagalan atau kekalahan," ujar Hart saat sesi tanya jawab di Facebook.
Inggris akan memulai partai perdana mereka di Brasil saat melawan Italia di Manaus pada tanggal 14 Juni.[initial]
(sm/ada)
Pasukan Roy Hodgson memang tergabung dalam grup yang tidak mudah bersama Italia, Uruguay dan Kosta Rika. Meskipun begitu kiper klub Manchester City itu tetap tak gentar.
"Kenapa tidak? Kami semua adalah pemenang. Saya akan pergi ke sana dan mencoba untuk memenangkan semua laga. Kalau bisa menang semua laga maka akan juara Piala Dunia. Tak boleh begitu saja menerima kegagalan atau kekalahan," ujar Hart saat sesi tanya jawab di Facebook.
Inggris akan memulai partai perdana mereka di Brasil saat melawan Italia di Manaus pada tanggal 14 Juni.[initial]
Baca Juga:
- Vidic Yakin Inggris Bisa Berbuat Banyak di Piala Dunia
- Hodgson Berharap Suarez Uruguay Tak Seperti Suarez Liverpool
- Hodgson Pilih Lampard Jadi Wakil Kapten Inggris
- Hodgson: Gerrard Bisa Pimpin Inggris Hingga Euro 2016
- Owen Yakin Rooney Tak Akan Tertekan di Piala Dunia
- Owen: Gagal di Premier League, Gerrard Akan Bangkit di Brasil
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Mei 2014 13:31
-
Liga Inggris 12 Mei 2014 22:34
-
Editorial 5 Mei 2014 17:00
-
Liga Inggris 5 Mei 2014 15:22
-
Liga Inggris 25 April 2014 16:31
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...