
Bola.net - Pelatih kepala Aljazair, Vahid Halilhodzic, membantah klaim media yang menyebut dirinya melarang para pemainnya untuk melakukan ibadah puasa selama Piala Dunia 2014.
Aljazair sukses menembus babak 16 besar Piala Dunia 2014 dan akan menantang Jerman. Namun mereka akan sedikit mengalami kendala karena pertandingan nanti akan digelar tepat di bulan Ramadan dan wakil Afrika tersebut punya banyak pemain muslim yang tentunya wajib berpuasa.
"Saya melihat banyak kritik terhadap ibu, anak dan keluarga saya dari media Aljazair terkait Ramadan. Saya tidak suka sikap seperti itu. Ini bukan kali pertama saya menangani pemain muslim. Pertanyaan tersebut amat tidak menghormati saya," tutur Halilhodzic dalam sebuah konferensi pers.
"Tolong, bicara saja tentang sepakbola. Ini adalah negara sepakbola. Mereka yang terus melakukan kritik jelas amat tidak bermoral. Tolong berhenti bertanya mengenai Ramadan atau saya akan pergi," tutupnya. [initial]
(as/rer)
Aljazair sukses menembus babak 16 besar Piala Dunia 2014 dan akan menantang Jerman. Namun mereka akan sedikit mengalami kendala karena pertandingan nanti akan digelar tepat di bulan Ramadan dan wakil Afrika tersebut punya banyak pemain muslim yang tentunya wajib berpuasa.
"Saya melihat banyak kritik terhadap ibu, anak dan keluarga saya dari media Aljazair terkait Ramadan. Saya tidak suka sikap seperti itu. Ini bukan kali pertama saya menangani pemain muslim. Pertanyaan tersebut amat tidak menghormati saya," tutur Halilhodzic dalam sebuah konferensi pers.
"Tolong, bicara saja tentang sepakbola. Ini adalah negara sepakbola. Mereka yang terus melakukan kritik jelas amat tidak bermoral. Tolong berhenti bertanya mengenai Ramadan atau saya akan pergi," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Herrera: Diving, Robben Harusnya Diberi Kartu Merah
- FIFA Selidiki Insiden Pemukulan Manajer Brasil pada Pinilla
- Will Smith Sumringah Rayakan Kemenangan Kolombia
- Jadwal TV : 30 Juni - 2 Juli 2013
- Carlos Tak Bisa Temukan Sebab Misterius Kegagalan Spanyol
- Gol Indah Rodriguez Berbuah Pujian Rihanna, Shakira & Sofia Vergara
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 29 Juni 2014 21:40
-
Piala Dunia 29 Juni 2014 20:26
-
Piala Dunia 29 Juni 2014 13:08
-
Piala Dunia 29 Juni 2014 11:56
-
Piala Dunia 29 Juni 2014 11:43
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...