
Bola.net - Organisasi sepakbola tertinggi dunia FIFA ngotot tidak mau mengubah sanksi yang mereka jatuhkan kepada Luis Suarez. FIFA menilai semua keputusan mengenai Suarez sudah dibuat dengan tata cara yang benar, sesuai dengan aturan yang berlaku.
Suarez dihukum larangan bermain empat bulan dan sembilan laga internasional lantaran menggigit Giorgio Chiellini di Piala Dunia. federasi Sepakbola Uruguay (AUF) sudah mengajukan banding dan ditolak FIFA. Kini AUF tengah mengajukan banding lanjutan ke Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS).
Selain itu, Konfederasi Sepakbola Amerika Selatan (CONMEBOL) juga sudah mengirim surat meminta FIFA untuk mengurangi hukuman Suarez. Namun lagi-lagi FIFA menolaknya. Berikut petikan komentar FIFA, via Marca.
Kami sudah mempertimbangkan ketidakpuasan yang disampaikan CONMEBOL. Perlu kami ingatkan bahwa semua badan independen yang di bawah FIFA memiliki kebebasan masing-masing untuk membuat keputusan. Badan independen FIFA tidak akan bisa dipengaruhi oleh petisi.
Badan independen yang dimaksud FIFA adalah Komite Disiplin dan Komite Banding. Keduanya memang berada di bawah FIFA, namun keputusan mereka memiliki dasar hukum mutlak dan tidak bisa dipengaruhi oleh siapa pun, termasuk petinggi FIFA sendiri. (mrc/hsw)
Suarez dihukum larangan bermain empat bulan dan sembilan laga internasional lantaran menggigit Giorgio Chiellini di Piala Dunia. federasi Sepakbola Uruguay (AUF) sudah mengajukan banding dan ditolak FIFA. Kini AUF tengah mengajukan banding lanjutan ke Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS).
Selain itu, Konfederasi Sepakbola Amerika Selatan (CONMEBOL) juga sudah mengirim surat meminta FIFA untuk mengurangi hukuman Suarez. Namun lagi-lagi FIFA menolaknya. Berikut petikan komentar FIFA, via Marca.
Kami sudah mempertimbangkan ketidakpuasan yang disampaikan CONMEBOL. Perlu kami ingatkan bahwa semua badan independen yang di bawah FIFA memiliki kebebasan masing-masing untuk membuat keputusan. Badan independen FIFA tidak akan bisa dipengaruhi oleh petisi.
Badan independen yang dimaksud FIFA adalah Komite Disiplin dan Komite Banding. Keduanya memang berada di bawah FIFA, namun keputusan mereka memiliki dasar hukum mutlak dan tidak bisa dipengaruhi oleh siapa pun, termasuk petinggi FIFA sendiri. (mrc/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Juli 2014 12:16
-
Liga Inggris 22 Juli 2014 11:54
-
Liga Spanyol 22 Juli 2014 11:29
-
Liga Spanyol 21 Juli 2014 19:40
-
Liga Spanyol 21 Juli 2014 14:54
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 21:29
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 21:22
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 21:04
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 20:53
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 20:24
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 20:22
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 25 Maret 2025 15:35
-
piala dunia 25 Maret 2025 15:15
-
piala dunia 25 Maret 2025 15:01
-
piala dunia 25 Maret 2025 14:45
-
piala dunia 25 Maret 2025 11:14
-
piala dunia 25 Maret 2025 08:45
MOST VIEWED
- Pertama Kali Setelah Puluhan Tahun, Starting XI Timnas Inggris Tanpa Pemain Liverpool-Man City-Man United
- Hasil Uruguay vs Argentina: Tanpa Lionel Messi, La Albiceleste Menang Berkat Gol Thiago Almada
- Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
- Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...