
Bola.net - Cesc Fabregas menyatakan tak setuju dengan suara-suara sumbang yang meminta agar Pelatih Spanyol mencadangkan Iker Casillas di laga lanjutan grup B Piala Dunia 2014 kontra Chile.
Casillas memang menjadi sorotan publik, terutama dari Spanyol karena tampil buruk saat meladeni Belanda akhir pekan lalu. Saat itu, La Roja dibantai 1-5 dan salah satu golnya tercipta karena kesalahan kiper 33 tahun tersebut.
Fabregas pun angkat bicara terkait masalah tersebut. Pemain yang baru saja merampungkan kepindahannya ke Chelsea itu menyatakan pembelaannya pada San Iker.
"Casillas berbeda dari kiper-kiper lainnya. Dia memiliki sesuatu," ujar pemain 27 tahun tersebut seperti dilaporkan AS.
"Dia sudah mendemonstrasikannya bersama Real Madrid. Dalam momen-momen penting, dia selalu ada. Dia adalah pemimpin sejati dan harus tetap berada di bawah mistar gawang (Spanyol)," tegasnya.
Laga Spanyol kontra Chile akan dilangsungkan di Estadio Maracana, Rio de Janeiro, 19 Juni besok. [initial]
(sm/dim)
Casillas memang menjadi sorotan publik, terutama dari Spanyol karena tampil buruk saat meladeni Belanda akhir pekan lalu. Saat itu, La Roja dibantai 1-5 dan salah satu golnya tercipta karena kesalahan kiper 33 tahun tersebut.
Fabregas pun angkat bicara terkait masalah tersebut. Pemain yang baru saja merampungkan kepindahannya ke Chelsea itu menyatakan pembelaannya pada San Iker.
"Casillas berbeda dari kiper-kiper lainnya. Dia memiliki sesuatu," ujar pemain 27 tahun tersebut seperti dilaporkan AS.
"Dia sudah mendemonstrasikannya bersama Real Madrid. Dalam momen-momen penting, dia selalu ada. Dia adalah pemimpin sejati dan harus tetap berada di bawah mistar gawang (Spanyol)," tegasnya.
Laga Spanyol kontra Chile akan dilangsungkan di Estadio Maracana, Rio de Janeiro, 19 Juni besok. [initial]
Baca Juga:
- Bravo: Casillas Butuh Kompetisi
- Dibobol Lima Gol, Iker Casillas Minta Maaf
- Van Persie Akui Gol Indahnya Tercipta Berkat Kesalahan Casillas
- Raul Percaya Kemampuan Casillas dan Spanyol
- RVP Jegal Casillas Ukir Sejarah
- 1194 Menit, Jatah Main Casillas Ketiga Paling Sedikit
- Ramos: Saya Yakin Iker Segera Bangkit
- Buat Blunder Fatal, Del Bosque Isyaratkan Tetap Pakai Casillas
- Spanyol Hancur, Casillas Rela Disalahkan
- Casillas: Spanyol Tertunduk
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 17 Juni 2014 23:22
-
Piala Dunia 17 Juni 2014 23:04
-
Piala Dunia 17 Juni 2014 22:59
-
Piala Dunia 17 Juni 2014 17:26
-
Piala Dunia 17 Juni 2014 12:06
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 22 Maret 2025 15:10
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:48
-
piala dunia 22 Maret 2025 14:14
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:45
-
piala dunia 22 Maret 2025 13:32
-
piala dunia 22 Maret 2025 08:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...