
Bola.net - - Winger Bayern Munchen, Douglas Costa mengaku senang mendapatkan kembali panggilan memperkuat Brasil jelang pertemuan melawan Argentina tengah pekan ini.
Seperti diketahui, Brasil akan menghadapi rival utama mereka Argentina dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018. Kedua tim sendiri saat ini bersaing ketat untuk meraih empat tiket langsung ke Rusia 2018.
Pemanggilan Diego Costa ini sendiri menjadi yang pertama sejak hampir enam bulan sebelumnya tak memperkuat Selecao. Terakhir kali Costa bermain untuk Brasil adalah saat melawan Paraguay pada awal tahun ini.
"Untuk dipanggil oleh Tite (pelatih Brasil) saat ini adalah sangat penting," ujarnya kepada wartawan.
"Saat ini saya mendapatkan kembali bentuk terbaik saya setelah menderita beberapa cedera, jadi saya pikir ini adalah saat yang tepat untuk kembali dan berjuang untuk tempat di tim ini," tandasnya.
Selain melawan Argentina, Brasil akan menghadapi Peru pada 16 November 2016 mendatang.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 8 November 2016 15:44
-
Liga Inggris 8 November 2016 12:20
-
Piala Dunia 8 November 2016 11:20
-
Piala Dunia 23 Oktober 2016 07:00
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2016 22:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...