
Bola.net - - Penyerang Fiorentina, Federico Chiesa berjanji untuk memberikan penghormatan pada kenangan mantan rekan setimnya, Davide Astori yang beberapa waktu lalu baru saja meninggal dunia.
Penghormatan yang dimaksud Chiesa adalah dengan memberikan seluruh kemampuannya untuk tim nasional Italia pada beberapa pertandingan persahabatan di jeda internasional sampai akhir Maret nanti.
Dikatakannya, Astori adalah salah satu pemain senior yang membimbingnya sebagai pemain muda di fiorentina. Karenanya Chiesa merasa berhutang untuk menjawab kepercayaan Astori padanya.
"Dia adalah rekan yang sangat penting bagi saya. Dalam dua tahun terakhir, dia banyak membantu saya. Dia memberi saya saran yang tepat ketika saya membutuhkannya," ungkap Chiesa dikutip dari goal.
"Dia ingin melihat saya menjadi pemain yang lebih kuat dengan determinasi tinggi, yang memberikan segalanya untuk kostum Italia ini."
"Saya harus memberikan komitmen 100 persen," tutupnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 20 Maret 2018 23:32
-
Piala Dunia 20 Maret 2018 22:53
-
Piala Dunia 20 Maret 2018 22:14
-
Piala Dunia 20 Maret 2018 21:49
Cutrone Tak Akan Sia-siakan Kesempatan Dipanggil Timnas Italia
-
Piala Dunia 20 Maret 2018 15:17
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...