Data dan Fakta Friendly: Inggris vs Irlandia

Data dan Fakta Friendly: Inggris vs Irlandia
Inggris. (c) AFP
Bola.net - Setelah terakhir kali berhadapan 18 tahun silam, Inggris dan Republik Irlandia bakal saling jajal kekuatan terkini di Wembley dini hari nanti, Kamis (30/5).

Secara tradisi The Boys in Green kerap menghadirkan kesulitan bagi The Three Lions terbukti ari 5 pertemuan terakhir keduanya Inggris belum bisa menang.

Berikut ini data dan fakta selengkapnya laga persahabatan internasional antara Inggris vs Republik Irlandia untuk dini hari nanti di Wembley Stadium.
 (bola/lex)
1 dari 4 halaman

Data dan Fakta:

Data dan Fakta:

  • Dalam 5 laga terakhirnya di Wembley Inggris tak pernah kalah.
  • Ashley Cole akan ditunjuk sebagai kapten Inggris di laga ini, ia baru saja masuk caps 100 bagi The Three Lions.
  • Terakhir kali kedua tim ini bertemu adalah tahun 1995 di Dublin, namun laga dihentikan karena kerusuhan.
  • Dari 3 kali lawatan ke Inggris terakhirnya, Irlandia bisa meraih 5 poin.
  • Dalam skuad Rep Irlandia saat ini terdapat 7 pemain yang kelahiran Inggris.
  • Rep Irlandia terakhir kali tandang ke Inggris adalah pada tahun 1991.
2 dari 4 halaman

5 Laga Terakhir Inggris:

5 Laga Terakhir Inggris:

(S-M-M-K-S)

  • 26 Mar 2013, Montengero 1 - 1 Inggris (WCQ)
  • 22 Mar 2013, San Marino 0 - 8 Inggris (WCQ)
  • 06 Feb 2013, Inggris 2 - 1 Brasil (Friendly)
  • 14 Nov 2012, Swedia 4 - 2 Inggris (Friendly)
  • 17 Okt 2012, Polandia 1 - 1 Inggris (WCQ)
3 dari 4 halaman

5 Laga Terakhir Rep Irlandia:

5 Laga Terakhir Rep Irlandia:

(S-S-M-K-M)

  • 26 Mar 2013, Irlandia 2 - 2 Austria (WCQ)
  • 22 Mar 2013, Swedia 0 - 0 Irlandia (WCQ)
  • 06 Feb 2013, Irlandia 2 - 0 Polandia (Friendly)
  • 14 Nov 2012, Irlandia 0 - 1 Greece (Friendly)
  • 16 Okt 2012, Kep Faroe 1 - 4 Irlandia (WCQ)
4 dari 4 halaman

Prediksi Pembaca:

Prediksi Pembaca:

  • Inggris Menang: 45 Persen
  • Seri: 20 Persen
  • Irlandia Menang: 35 Persen