
Bola.net - Daftar lengkap negara yang sudah lolos ke Piala Dunia U-20 2023. Sejauh ini, sudah ada 20 negara yang memastikan tempat di fase grup Piala Dunia U-20 2023 yang akan digelar di Indonesia.
Empat wakil Asia di Piala Dunia U-20 akan ditentukan lewat hasil di Piala Asia U-20 yang kini berlangsung di Uzbekistan. Nantinya, tim yang lolos ke semifinal akan otomatis bermain di Piala Dunia U-20.
Indonesia, sebagai tuan rumah, otomatis lolos ke putaran final Piala Dunia U-20. Jadi, walau gagal lolos fase grup Piala Asia U-20, Garuda Muda tetap akan bermain di Piala Dunia U-20 dengan status tuan rumah.
Advertisement
Brasil menjadi salah satu unggulan di Piala Dunia U-20. Brasil tampil apik pada babak kualifikasi zona CONMEBOL dengan menjadi juara di ajang Sudamericano U-20. Brasil punya Vitor Roque dan Andrey Santos yang kemudian dipanggil ke Timnas Brasil level senior.
Simak daftar lengkap negara peserta Piala Dunia U-20 2023 di bawah ini ya Bolaneters.
Wakil Zona Amerika Selatan
Brasil
Uruguay
Kolombia
Ekuador
Wakil Zona Eropa
Inggris
Israeal
Prancis
Italia
Slovakia
Wakil Zona Amerika Utara dan Karibia
Amerika Serikat
Rep. Dominika
Hounduras
Guatemala
Wakil Zona Oseania
Fiji
Selandia Baru
Wakil Zona Afrika
Senegal
Gambia
Tunisia
Nigeria
Wakil Zona Asia
Indonesia (tuan rumah)
Juara Piala Asia U-20 203
Runner-up Piala Asia U-20 203
Semifinalis Piala Asia U-20 203
Semifinalis Piala Asia U-20 203
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Israel Bermain di Bali pada Piala Dunia U-20 2023? Begini Respons Zainudin Amali
- Menuju Piala Dunia U-20 2023: Bereskan PR Lini Serang Timnas Indonesia U-20!
- Timnas Indonesia U-20 TC ke Korea Selatan untuk Piala Dunia U-20 Seusai Tersingkir dari Piala Asia U
- Erick Thohir Luncurkan Merchandise Piala Dunia U-20 2023
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...