
Bola.net - Mantan pemain Timnas Brasil, Amarildo, menyebut bahwa kehilangan Neymar bisa jadi akan berubah menjadi berkah tersendiri untuk tim dengan lima gelar juara dunia tersebut, menjelang duel semifinal melawan Jerman di Piala Dunia 2014.
Neymar mengalami retak tulang belakang ketika bermain melawan Kolombia di perempat final dan divonis tak akan bisa turun di sisa turnamen. Namun menurut Amarildo, ini merupakan kesempatan yang bagus bagi Luiz Felipe Scolari menggunakan pendekatan baru pada timnya.
"Siapapun yang nantinya akan bermain tidak boleh merasa bahwa dirinya adalah pengganti Neymar, namun sebagai seseorang yang siap untuk membantu dan tidak akan mengganggu penampilan tim," tutur Amarildo pada FIFA.com.
"Sejujurnya, perubahan ini bisa menjadi hal yang bagus, karena hal tersebut akan mendatangkan sesuatu yang baru dan mengubah cara mereka bermain. Baik ia dan seluruh tim perlu bermain dengan cara yang berbeda, yang bisa memberikan mereka opsi baru. Tim akan terus bersatu dan bermain sebagai satu unit sepanjang waktu," pungkasnya.
Brasil juga tidak akan bisa memainkan Thiago Silva yang terkena akumulasi kartu. [initial]
(fifa/rer)
Neymar mengalami retak tulang belakang ketika bermain melawan Kolombia di perempat final dan divonis tak akan bisa turun di sisa turnamen. Namun menurut Amarildo, ini merupakan kesempatan yang bagus bagi Luiz Felipe Scolari menggunakan pendekatan baru pada timnya.
"Siapapun yang nantinya akan bermain tidak boleh merasa bahwa dirinya adalah pengganti Neymar, namun sebagai seseorang yang siap untuk membantu dan tidak akan mengganggu penampilan tim," tutur Amarildo pada FIFA.com.
"Sejujurnya, perubahan ini bisa menjadi hal yang bagus, karena hal tersebut akan mendatangkan sesuatu yang baru dan mengubah cara mereka bermain. Baik ia dan seluruh tim perlu bermain dengan cara yang berbeda, yang bisa memberikan mereka opsi baru. Tim akan terus bersatu dan bermain sebagai satu unit sepanjang waktu," pungkasnya.
Brasil juga tidak akan bisa memainkan Thiago Silva yang terkena akumulasi kartu. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 7 Juli 2014 23:57
-
Piala Dunia 7 Juli 2014 23:12
-
Piala Dunia 7 Juli 2014 21:37
-
Piala Dunia 7 Juli 2014 21:11
-
Editorial 7 Juli 2014 15:56
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...