
Bola.net - - Brasil dan Belgia akan bertarung di Kazan Arena untuk memperebutkan satu tiket ke semifinal Piala Dunia 2018, Sabtu (07/7). Delapan pemain perlu menghindari kartu kuning di laga nanti.
Dari delapan pemain itu, tiga di antaranya adalah pemain-pemain Brasil. Sementara itu, lima lainnya merupakan pemain-pemain Belgia. Termasuk di antaranya adalah Neymar dan De Bruyne.
Mereka terancam akumulasi kartu. Jika menerima kartu kuning di laga ini, pemain-pemain itu harus absen di semifinal andai timnya lolos.
Berikut daftarnya seperti dilansir FIFA.com.
Neymar, Philippe Coutinho, Filipe Luis.
Belgia: Thomas Meunier, Jan Vertonghen, Kevin De Bruyne, Youri Tielemans, Leander Dendoncker.
Jadwal Perempat Final
6 Juli
21:00 WIB - Uruguay vs Prancis
7 Juli
01:00 WIB - Brasil vs Belgia
21:00 WIB - Swedia vs Inggris
8 Juli
01:00 WIB - Rusia vs Kroasia.
Pemenang partai Brasil vs Belgia akan melawan Uruguay atau Prancis di semifinal.
Kiper-kiper Hebat di Rusia 2018
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 4 Juli 2018 20:49
-
Piala Dunia 4 Juli 2018 19:53
Usai Duel Brasil vs Meksiko, Keluarga Layun Terima Banyak Ancaman
-
Piala Dunia 4 Juli 2018 19:51
-
Liga Spanyol 4 Juli 2018 15:15
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...