Belanda vs Argentina, Siapa yang akan Tertawa dan Siapa yang akan Menangis di Akhir Laga?

Belanda vs Argentina, Siapa yang akan Tertawa dan Siapa yang akan Menangis di Akhir Laga?
Piala Dunia 2022, perempat final: Belanda vs Argentina (c) Bola.net

Bola.net - Timnas Belanda dan Timnas Argentina akan bertarung di babak perempat final Piala Dunia 2022, Sabtu, 10 Desember 2022, jam 02:00 WIB. Pertandingan Belanda vs Argentina ini akan digelar di Lusail Iconic Stadium, live di SCTV, Indosiar, NEX Parabola, dan live streaming di Vidio.

Ini akan menjadi pertemuan keenam Belanda dan Argentina di pentas Piala Dunia. Kali ini, kedua tim akan saling jegal untuk berebut hak lolos ke semifinal. Pemenangnya akan berhadapan dengan salah satu dari Kroasia atau Brasil di empat besar.

Siapakah yang akan tertawa dan siapakah yang akan menangis di akhir laga? Berikut suara netizen tentang Belanda vs Argentina.

1 dari 10 halaman

Sampai adu penalti?

2 dari 10 halaman

Andai adu penalti nih ya

3 dari 10 halaman

Yang lolos Belanda?

4 dari 10 halaman

Feeling Belanda yang menang, Messi pulang

5 dari 10 halaman

Soalnya Argentina tidak cukup bagus buat kalahkan Belanda

6 dari 10 halaman

Tapi Argentina punya sosok pembeda pada diri Messi

7 dari 10 halaman

Kalo Messi menggila, habislah Belanda

8 dari 10 halaman

Apalagi pengen liat Messi ke final, sapa tau ketemu Ronaldo

9 dari 10 halaman

Pokoknya Messi dan kawan-kawan yang menang