
Bola.net - Asmir Begovic berkeras bahwa Bosnia kini punya peluang untuk memberikan kejutan di Piala Dunia 2014 dengan kehadiran Edin Dzeko.
Striker Manchester City itu mencetak 28 gol di semua kompetisi musim lalu, dan akan memimpin lini depan negaranya di debut mereka di Piala Dunia musim panas ini.
"Memiliki dirinya di dalam tim ini meningkatkan hampir separuh kesempatan kami, karena ia bisa mencetak gol dari situasi minimal. Kami punya kualitas di tim kami, ia akan memimpin kami di lini depan dan ia adalah salah satu pemain inti kami," tutur Begovic menurut laporan talkSPORT.
"Ia bermain di salah satu tim terbaik di dunia dan ia harus membuktikan dirinya setiap hari pada semua orang. Ia striker yang fantastis, kami senang ia ada di tim kami dan jika ia tampil bagus, hal tersebut akan membuat peluang kami semakin besar," pungkasnya.
Bosnia akan menghadapi Argentina, Iran, dan Nigeria di fase grup nanti. [initial]
(talk/rer)
Striker Manchester City itu mencetak 28 gol di semua kompetisi musim lalu, dan akan memimpin lini depan negaranya di debut mereka di Piala Dunia musim panas ini.
"Memiliki dirinya di dalam tim ini meningkatkan hampir separuh kesempatan kami, karena ia bisa mencetak gol dari situasi minimal. Kami punya kualitas di tim kami, ia akan memimpin kami di lini depan dan ia adalah salah satu pemain inti kami," tutur Begovic menurut laporan talkSPORT.
"Ia bermain di salah satu tim terbaik di dunia dan ia harus membuktikan dirinya setiap hari pada semua orang. Ia striker yang fantastis, kami senang ia ada di tim kami dan jika ia tampil bagus, hal tersebut akan membuat peluang kami semakin besar," pungkasnya.
Bosnia akan menghadapi Argentina, Iran, dan Nigeria di fase grup nanti. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 3 Juni 2014 04:47
-
Piala Dunia 31 Mei 2014 11:36
-
Liga Italia 29 Mei 2014 12:50
-
Liga Inggris 27 Mei 2014 23:28
-
Liga Inggris 14 Mei 2014 04:55
LATEST UPDATE
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:15
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:55
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...