
Bola.net - Cristiano Ronaldo berhasil mendapatkan penghargaan Ballon d'Or tahun 2014. Ini adalah gelar Ballon d'Or ketiga Ronaldo, ia sudah mendapatkannya pada 2008 dan 2013 silam.
Ronaldo berhasil mengalahkan Lionel Messi dan Manuel Neuer yang menjadi pesaingnya sebagai finalis. Penghargaan untuk Ronaldo kali ini diberikan oleh legenda Prancis dan Arsenal Thierry Henry.
"Saya bisa melihat ibu dan keluarga saya. Saya ingin berterima kasih kepada semua yang sudah memilih saya. Juga kepada pelatih, rekan-rekan pemain dan Presiden klub saya. Tahun 2014 sungguh tak terlupakan," ucap Ronaldo ketika menerima bola emas itu.
Ronaldo menganggap Ballon d'Or sebagai trofi yang unik. Ia juga berjanji akan terus bekerja keras untuk bisa memenangkan banyak trofi lainnya.
"Saya senang bisa mendapatkan trofi ini. Ballon d'Or adalah penghargaan yang unik. Saya hanya bisa berkata saya akan terus bekerja keras seperti yang sudah saya lakukan selama ini. Saya akan berusaha untuk memenangkan lebih banyak trofi, baik trofi individu maupun tim." [initial]
(fifa/hsw)
Ronaldo berhasil mengalahkan Lionel Messi dan Manuel Neuer yang menjadi pesaingnya sebagai finalis. Penghargaan untuk Ronaldo kali ini diberikan oleh legenda Prancis dan Arsenal Thierry Henry.
"Saya bisa melihat ibu dan keluarga saya. Saya ingin berterima kasih kepada semua yang sudah memilih saya. Juga kepada pelatih, rekan-rekan pemain dan Presiden klub saya. Tahun 2014 sungguh tak terlupakan," ucap Ronaldo ketika menerima bola emas itu.
Ronaldo menganggap Ballon d'Or sebagai trofi yang unik. Ia juga berjanji akan terus bekerja keras untuk bisa memenangkan banyak trofi lainnya.
"Saya senang bisa mendapatkan trofi ini. Ballon d'Or adalah penghargaan yang unik. Saya hanya bisa berkata saya akan terus bekerja keras seperti yang sudah saya lakukan selama ini. Saya akan berusaha untuk memenangkan lebih banyak trofi, baik trofi individu maupun tim." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 12 Januari 2015 22:40
-
Liga Spanyol 12 Januari 2015 19:12
-
Open Play 12 Januari 2015 17:47
-
Liga Champions 12 Januari 2015 16:02
Robben: Neuer Pantas Dapat Ballon d'Or, Seperti Messi & Ronaldo
-
Liga Spanyol 12 Januari 2015 15:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...