
Bola.net - Wales memang gagal memastikan diri untuk berlaga di Piala Dunia tahun depan. Namun di beberapa tahun belakangan, negara yang jadi asal Ryan Giggs itu memang sudah cukup lama absen dari pentas turnamen Internasional.
Namun demikian, ternyata pelatih Chris Coleman menyebut masa itu akan segera berakhir. Ia secara khusus menyimpan harapan pada dua orang pemain bintangnya, Gareth Bale dan Aaron Ramsey.
"Kami membutuhkan Bale dan Ramsey. Jika kami ingin menghadapi semua tantangan, kami amat membutuhkan kehadiran mereka berdua di hampir semua laga yang kami jalani," jelasnya menurut laporan yang diturunkan oleh Goal.
"Ketika saya masih bermain, kami memiliki Ian Rush, Mark Hughes, Ryan Giggs, dan Neville Southall. Kami semua tahu bahwa mereka adalah pemain kelas dunia. Jika kami memiliki pemain semacam itu, kesempatan akan makin terbuka. Kini kami punya dua," tutup Coleman.
Bale dan Wales musti banyak berbenah jika memang ingin mencanangkan diri lolos ke Piala Dunia tahun depan. Pasalnya, Wales tertinggal cukup jauh dari pesaingnya di babak kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa di sepanjang tahun 2012-2013. [initial]
(goal/rer)
Namun demikian, ternyata pelatih Chris Coleman menyebut masa itu akan segera berakhir. Ia secara khusus menyimpan harapan pada dua orang pemain bintangnya, Gareth Bale dan Aaron Ramsey.
"Kami membutuhkan Bale dan Ramsey. Jika kami ingin menghadapi semua tantangan, kami amat membutuhkan kehadiran mereka berdua di hampir semua laga yang kami jalani," jelasnya menurut laporan yang diturunkan oleh Goal.
"Ketika saya masih bermain, kami memiliki Ian Rush, Mark Hughes, Ryan Giggs, dan Neville Southall. Kami semua tahu bahwa mereka adalah pemain kelas dunia. Jika kami memiliki pemain semacam itu, kesempatan akan makin terbuka. Kini kami punya dua," tutup Coleman.
Bale dan Wales musti banyak berbenah jika memang ingin mencanangkan diri lolos ke Piala Dunia tahun depan. Pasalnya, Wales tertinggal cukup jauh dari pesaingnya di babak kualifikasi Piala Dunia Zona Eropa di sepanjang tahun 2012-2013. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 17 November 2013 23:29
-
Liga Spanyol 17 November 2013 21:12
-
Piala Dunia 17 November 2013 20:31
-
Liga Spanyol 17 November 2013 18:15
-
Liga Spanyol 17 November 2013 17:14
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...