
Bola.net - Gelandang Belanda, Wesley Sneijder menegaskan bahwa Arjen Robben memiliki peran yang sangat penting bagi Belanda, seperti halnya Lionel Messi bersama Argentina.
Belanda dan Argentina akan saling jegal di laga semifinal Piala Dunia 2014. Banyak pihak yang menyebut bahwa laga ini menjadi salah satu pembuktian dari peran penting Robben dan juga Messi dalam langkah selanjutnya bagi masing-masing tim.
Robben sendiri telah membuktikan bahwa dirinya merupakan salah satu bintang yang paling bersinar pada Piala Dunia kali ini. Terutama saat mengalahkan Spanyol 5-1 di mana dirinya mencetak dua gol dan sepanjang pertandingan mampu merepotkan sang juara bertahan.
Pentingnya peran Robben sendiri diamini oleh Sneijder. Menurutnya, Robben akan sangat krusial bagi Belanda dan berharap semoga melebihi apa yang telah dilakukan Lionel Messi untuk Argentina sejauh ini.
"Turnamen ini lebih penting dari turnamen lain. Robben adalah sangat penting bagi Belanda, seperti halnya Messi bagi Argentina," ujarnya.
"Robben terus menerus melewati dua atau tiga pemain lawan, menciptakan ruang bagi pemain lain. Melawan Kosta Rika, dia melakukan itu beberapa kali dan itu membantu kami," tegasnya.[initial]
(espn/dzi)
Belanda dan Argentina akan saling jegal di laga semifinal Piala Dunia 2014. Banyak pihak yang menyebut bahwa laga ini menjadi salah satu pembuktian dari peran penting Robben dan juga Messi dalam langkah selanjutnya bagi masing-masing tim.
Robben sendiri telah membuktikan bahwa dirinya merupakan salah satu bintang yang paling bersinar pada Piala Dunia kali ini. Terutama saat mengalahkan Spanyol 5-1 di mana dirinya mencetak dua gol dan sepanjang pertandingan mampu merepotkan sang juara bertahan.
Pentingnya peran Robben sendiri diamini oleh Sneijder. Menurutnya, Robben akan sangat krusial bagi Belanda dan berharap semoga melebihi apa yang telah dilakukan Lionel Messi untuk Argentina sejauh ini.
"Turnamen ini lebih penting dari turnamen lain. Robben adalah sangat penting bagi Belanda, seperti halnya Messi bagi Argentina," ujarnya.
"Robben terus menerus melewati dua atau tiga pemain lawan, menciptakan ruang bagi pemain lain. Melawan Kosta Rika, dia melakukan itu beberapa kali dan itu membantu kami," tegasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 7 Juli 2014 10:53
-
Piala Dunia 7 Juli 2014 10:40
-
Piala Dunia 7 Juli 2014 03:02
-
Piala Dunia 6 Juli 2014 19:19
-
Piala Dunia 6 Juli 2014 12:31
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:11
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:03
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...