
Bola.net - - Bintang , Gonzalo Higuain, lagi-lagi tak masuk dalam skuat bentukan Jorge Sampaoli, namun winger , Diego Perotti, kembali mendapat kesempatan membela tim nasional.
Argentina akan menghadapi Rusia dan Nigeria di laga uji coba bulan ini, seiring persiapan mereka menuju Piala Dunia, usai memastikan diri lolos ke putaran final berkat aksi memikat Lionel Messi di pertandingan melawan Ekuador.
Higuain kembali tidak masuk barisan skuat Albiceleste meski menunjukkan performa memikat di level klub, dengan mencetak empat gol dari tiga pertandingan terakhir Juventus.
Pemain 29 tahun bermain selama 45 menit di pertandingan perdana Sampaoli sebagai manajer Argentina dalam laga uji coba melawan Brasil di September, namun sejak saat itu ia tak pernah lagi masuk skuat.
[SELECCIÓN MAYOR] Jorge Sampaoli completó la lista de convocados para los partidos ante Rusia y Nigeria con los jugadores del fútbol local. pic.twitter.com/ldaPxTdcOS
— Selección Argentina (@Argentina) November 2, 2017
Nasib sebaliknya dialami Perotti, yang menerima panggilan timnas perdananya sejak Juni 2011.
Ia mencatat debut Internasional di bawah asuhan Diego Maradona di November 2009, usai mampu menunjukkan performa memikat di Sevilla. Namun cedera dan permainan tak konsisten membuatnya kemudian jarang diberi kesempatan lagi.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 2 November 2017 19:07
-
Liga Italia 2 November 2017 13:48
-
Liga Italia 2 November 2017 11:50
-
Editorial 2 November 2017 11:48
-
Editorial 2 November 2017 10:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 13:16
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:15
-
piala dunia 19 Maret 2025 13:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...