
Bola.net - - Pelatih Albania, Gianni De Biasi mengungkapkan bahwa mengenal dan tahu Italia dengan baik akan membantu dia dalam menyiapkan skuatnya.
Sebagaimana diketahui, Albania dan Italia akan saling jegal di lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 Grup G. Bagi De Biasi, laga ini sekaligus menjadi laga 'reuni' dengan Italia.
Sebagai pelatih kelahiran Italia, De Biasi jelas mengerti betul bagaimana taktik dan kebiasaan pemain Azzurri dalam bermain. Karena itu, dia berharap bisa memanfaatkan pengetahuannya kepada Italia itu untuk menjadi senjata timnya.
"Mengetahui tentang lawan itu membantu, dalam hal strategi teknis dan mengetahui para pemainnya. Pertandingan ini akan tergantung pada bagaimana kami pergi ke lapangan, bagaimana sikap kami," ujarnya.
"Satu-satunya masalah adalah kami datang melawan Italia dengan banyak pemain mereka dalam performa baik, ini bukan waktu yang tepat melawan mereka," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 23 Maret 2017 14:05
-
Piala Dunia 23 Maret 2017 11:02
-
Open Play 10 Oktober 2016 05:11
Highlights Kualifikasi Piala Dunia 2018: Albania 0-2 Spanyol
-
Piala Dunia 10 Oktober 2016 04:36
-
Open Play 7 Oktober 2016 09:03
Highlights Kualifikasi Piala Dunia 2018: Liechtenstein 0-2 Albania
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 21 Maret 2025 23:59
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:32
-
piala dunia 21 Maret 2025 07:03
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...