
Bola.net - Bos Jerman, Joachim Loew, mengaku trofi juara dunia yang baru saja didapatkan oleh timnya merupakan hasil kerja keras yang sudah dilakukan oleh seluruh elemen sepakbola Der Panzer, termasuk pelatih terdahulu - Jurgen Klinsmann, selama 10 tahun lebih
Jerman menjadi negara pertama yang mampu jadi juara dunia di Amerika Selatan dini hari tadi, usai mereka mengalahkan Argentina di partai puncak Piala Dunia 2014. Ini merupakan titel juara mereka yang keempat sepanjang sejarah.
"Kami sudah bersama sebagai skuat selama 55 hari, namun kami sudah memulai proyek ini semenjak 10 tahun silam, dimulai dengan Jurgen Klinsmann (pelatih Jerman terdahulu-red)," tutur Loew pada The Guardian.
"Kami tidak membuat langkah seperti ini sebelumnya, namun sang juara akan melakukan semua yang perlu dilakukan. Tim ini mengembangkan semangat yang benar-benar luar biasa. Kami bangga menjadi tim Eropa pertama yang menjadi juara di Amerika Selatan," pungkasnya.
Gol kemenangan Jerman di Maracana dini hari tadi dicetak oleh Mario Gotze. [initial]
(gua/rer)
Jerman menjadi negara pertama yang mampu jadi juara dunia di Amerika Selatan dini hari tadi, usai mereka mengalahkan Argentina di partai puncak Piala Dunia 2014. Ini merupakan titel juara mereka yang keempat sepanjang sejarah.
"Kami sudah bersama sebagai skuat selama 55 hari, namun kami sudah memulai proyek ini semenjak 10 tahun silam, dimulai dengan Jurgen Klinsmann (pelatih Jerman terdahulu-red)," tutur Loew pada The Guardian.
"Kami tidak membuat langkah seperti ini sebelumnya, namun sang juara akan melakukan semua yang perlu dilakukan. Tim ini mengembangkan semangat yang benar-benar luar biasa. Kami bangga menjadi tim Eropa pertama yang menjadi juara di Amerika Selatan," pungkasnya.
Gol kemenangan Jerman di Maracana dini hari tadi dicetak oleh Mario Gotze. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 13 Juli 2014 23:15
-
Piala Dunia 13 Juli 2014 22:42
-
Piala Dunia 13 Juli 2014 22:13
-
Piala Dunia 13 Juli 2014 21:15
-
Piala Dunia 13 Juli 2014 20:48
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
BERITA LAINNYA
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 19:41
-
piala dunia 20 Maret 2025 18:35
-
piala dunia 20 Maret 2025 14:54
-
piala dunia 20 Maret 2025 10:45
-
piala dunia 19 Maret 2025 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...