
Espargaro sendiri sukses finis keenam setelah start dari posisi ke-12. Hasil balap Suzuki di Le Mans ini pun diyakini Espargaro sebagai kemajuan besar, dan bahkan menurutnya Suzuki sudah lebih dekat dengan tiga pabrikan terkuat seperti Yamaha, Honda dan Ducati.
"Sudah jelas Suzuki mengalami progres. Mack menunjukkan kami punya potensi. Kini kami bisa bertarung di lima besar, tapi belum konsisten memperebutkan podium. Pabrikan lain lebih berpengalaman, tapi motor kami sudah lebih dekat dibanding sebelumnya. Saya tak ingat kapan terakhir kali Suzuki bisa sedekat ini dengan mereka," ujarnya kepada Speedweek.
Juara dunia CRT 2012-2013 dan Open 2014 ini pun mengaku akan memberikan perangkat terbaru kepada Espargaro dan Vinales di seri kandang mereka, yakni MotoGP Catalunya, Spanyol pada 3-5 Juni mendatang.
"Kami hanya butuh waktu. Kami sudah menjajal beberapa perangkat di Jerez, dan saya rasa kami akan menerima beberapa perangkat baru di Barcelona. Setelahnya, barulah kami bisa bicara soal podium," tutup kakak kandung Pol Espargaro ini. [initial]
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Alex Marquez Tersinggung Dituduh Selalu Ngalah ke Marc Marquez, Merasa Tak Dihormati Sebagai Pembalap
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...