
Resmi terdepak dari Suzuki, Espargaro pun mendapat tawaran dari Aprilia untuk bertandem dengan Sam Lowes. Aprilia berusaha menggaet rider Spanyol ini berkat kontribusi besarnya dalam mengembangkan GSX-RR milik Suzuki. Espargaro sendiri mengaku status rider pabrikan merupakan faktor terpenting mengapa dirinya menerima tawaran tersebut.
"Menjadi pebalap pabrikan adalah cerita berbeda. Apa bedanya? Segalanya! Yang paling mencolok adalah level performa motor dan tim. Memang ada hal yang tak masuk akal, namun pada akhirnya membuat hidup lebih mudah. Saya sudah pernah membela tim baik dan buruk, namun tak peduli seberapa baik mereka, mereka masih tertinggal jauh dari tim pabrikan," tuturnya.
Kakak kandung Pol Espargaro ini pun memandang masa depannya dengan penuh optimisme dan motivasi. Setelah menjadi tombak pengembangan dan evolusi motor Suzuki, ia tak takut menghadapi prospek kerjasama dengan Aprilia.
"Saya akan berusaha maksimal. Jika motor mereka hanya mampu finis ke-14, maka saya akan melakukan segalanya demi finis ke-14. Tapi tentu saya akan mengeluarkan segala potensi motor. Perjalanan Aprilia masih panjang, namun saya rasa Suzuki pada awalnya jauh lebih buruk dari Aprilia yang sekarang. Jadi saya tak takut atas apapun," pungkasnya. [initial]
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Alex Marquez Tersinggung Dituduh Selalu Ngalah ke Marc Marquez, Merasa Tak Dihormati Sebagai Pembalap
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...