
Bola.net - Juara dunia GP500 1993, Kevin Schwantz meyakini belum akan ada pebalap lain yang mampu mengalahkan pebalap Repsol Honda, Marc Marquez dalam merebut gelar dunia MotoGP 2015. Hal ini disampaikan Schwantz dalam wawancara bersama Bike Social.
Pria asal Texas ini menyadari kekuatan para rival Marquez akan bertambah kuat, dan memprediksi persaingan bakal lebih sengit ketimbang tahun lalu. Meski begitu Schwantz yakin Valentino Rossi, Jorge Lorenzo dan Dani Pedrosa tak akan bisa menghadang laju Marquez.
"Saya tak melihat ada yang bisa mengalahkan Marc secara konsisten. Jorge, Vale, Dani atau Ducati bisa, tapi tak akan setiap saat. Tak ada yang bisa melakukannya setiap pekan," ujar Schwantz.
Lorenzo pun diprediksi akan menjadi lawan Marquez yang paling kuat. Meski begitu, Schwantz tak yakin pebalap Yamaha itu bisa meraih gelar dunia. "Untuk menekan Marc, dibutuhkan pebalap yang konsisten membuatnya melakukan kesalahan," tutupnya. (bs/kny)
Pria asal Texas ini menyadari kekuatan para rival Marquez akan bertambah kuat, dan memprediksi persaingan bakal lebih sengit ketimbang tahun lalu. Meski begitu Schwantz yakin Valentino Rossi, Jorge Lorenzo dan Dani Pedrosa tak akan bisa menghadang laju Marquez.
"Saya tak melihat ada yang bisa mengalahkan Marc secara konsisten. Jorge, Vale, Dani atau Ducati bisa, tapi tak akan setiap saat. Tak ada yang bisa melakukannya setiap pekan," ujar Schwantz.
Lorenzo pun diprediksi akan menjadi lawan Marquez yang paling kuat. Meski begitu, Schwantz tak yakin pebalap Yamaha itu bisa meraih gelar dunia. "Untuk menekan Marc, dibutuhkan pebalap yang konsisten membuatnya melakukan kesalahan," tutupnya. (bs/kny)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Alex Marquez Tersinggung Dituduh Selalu Ngalah ke Marc Marquez, Merasa Tak Dihormati Sebagai Pembalap
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...