
Bola.net - Pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi mengaku senang melihat Alex Marquez mendapat kesempatan mengendarai Honda RC213V milik sang kakak, Marc Marquez dalam uji coba pascamusim di Valencia, Spanyol, Senin (10/11).
Kesempatan langka ini didapatkan Alex dari Departemen Balap Honda (HRC) sebagai hadiah setelah merebut gelar dunia Moto3 musim ini. Marc mendampinginya di atas motor yang sama, dan sempat 'bertemu' Rossi di lintasan Ricardo Tormo.
"Saya 'bertemu' dua Marquez di lintasan. Ah, ternyata satu 'Marquez' saja tidak cukup! Saya sempat berada di tengah-tengah mereka. Saya sempat berusaha menyalip Alex. Menyenangkan!" gurau The Doctor melalui GPOne.
Dengan para debutan MotoGP seperti Jack Miller dan Maverick Vinales, Rossi juga kian bersemangat menghadapi musim depan. "Menyenangkan melihat para pebalap muda ini. Saya jadi bersemangat menghadapi musim depan. Nasihat saya untuk mereka adalah bekerja lah dengan baik dan tenang," tutupnya. (gpo/kny)
Kesempatan langka ini didapatkan Alex dari Departemen Balap Honda (HRC) sebagai hadiah setelah merebut gelar dunia Moto3 musim ini. Marc mendampinginya di atas motor yang sama, dan sempat 'bertemu' Rossi di lintasan Ricardo Tormo.
"Saya 'bertemu' dua Marquez di lintasan. Ah, ternyata satu 'Marquez' saja tidak cukup! Saya sempat berada di tengah-tengah mereka. Saya sempat berusaha menyalip Alex. Menyenangkan!" gurau The Doctor melalui GPOne.
Dengan para debutan MotoGP seperti Jack Miller dan Maverick Vinales, Rossi juga kian bersemangat menghadapi musim depan. "Menyenangkan melihat para pebalap muda ini. Saya jadi bersemangat menghadapi musim depan. Nasihat saya untuk mereka adalah bekerja lah dengan baik dan tenang," tutupnya. (gpo/kny)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:34
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Gigi Dall'Igna Soal Gosip Marc Marquez Tolak 100 Juta Euro dari Honda: Dia Ingin Menang, Uang Bukan Masalah
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...