
Bola.net - Pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi pernah tiga kali meraih 11 kemenangan dalam satu musim selama berkarir di kelas tertinggi. Tiga kemenangan beruntun Marc Marquez musim inipun mengingatkan Rossi kepada salah satunya, yakni pada tahun 2001.
"Marc membuat saya teringat tahun 2001, yakni musim kedua saya di GP500. Ini karena saya juga memenangkan tiga seri pertama. Saya begitu kuat, cepat di mana-mana," ujar Rossi dalam jumpa pers MotoGP Spanyol pekan ini.
Tahun 2001 juga merupakan satu-satunya musim di mana Rossi memenangkan tiga seri pembuka, namun mengalami kesulitan di seri berikutnya. Masalah ini pun membuat Rossi berharap bisa mengejar ketertinggalan dari Marquez.
"Perbandingan saya dan Marc yang satu ini membuat saya punya harapan tersendiri, karena saya ingin juara pada tahun 2001. Saya melakukan kesalahan dan beberapa kali gagal menang. Jadi semoga Marc juga mendapat masalah serupa musim ini!" gurau Rossi yang duduk di sebelah Marquez. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
"Marc membuat saya teringat tahun 2001, yakni musim kedua saya di GP500. Ini karena saya juga memenangkan tiga seri pertama. Saya begitu kuat, cepat di mana-mana," ujar Rossi dalam jumpa pers MotoGP Spanyol pekan ini.
Tahun 2001 juga merupakan satu-satunya musim di mana Rossi memenangkan tiga seri pembuka, namun mengalami kesulitan di seri berikutnya. Masalah ini pun membuat Rossi berharap bisa mengejar ketertinggalan dari Marquez.
"Perbandingan saya dan Marc yang satu ini membuat saya punya harapan tersendiri, karena saya ingin juara pada tahun 2001. Saya melakukan kesalahan dan beberapa kali gagal menang. Jadi semoga Marc juga mendapat masalah serupa musim ini!" gurau Rossi yang duduk di sebelah Marquez. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...