
Rossi harus bersaing ketat dengan sang tandem, Jorge Lorenzo dan duet pebalap Ducati, Andrea Dovizioso dan Andrea Iannone. Ia pun bersaing ketat dengan Dovizioso pada pertengahan balap hingga finis.
Dovizioso yang start dari pole pun sukses finis kedua, sementara Iannone berhasil melengkapi all-Italian podium dengan finis di posisi ketiga. Hasil ini adalah podium perdana The Maniac Joe di kelas tertinggi.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo dan pebalap Repsol Honda, Marc Marquez.
Hasil balap MotoGP Qatar:
1. Valentino Rossi - Movistar Yamaha MotoGP (42m 35.717s)
2. Andrea Dovizioso - Ducati Team (42m 35.891s)
3. Andrea Iannone - Ducati Team (42m 37.967s)
4. Jorge Lorenzo - Movistar Yamaha MotoGP (42m 38.424s)
5. Marc Marquez - Repsol Honda Team (42m 42.753s)
6. Dani Pedrosa - Repsol Honda Team (42m 46.472s)
7. Cal Crutchlow - CWM LCR Honda (42m 48.101s)
8. Bradley Smith - Monster Yamaha Tech 3 (42m 48.631s)
9. Pol Espargaro - Monster Yamaha Tech 3 (42m 48.748s)
10. Yonny Hernandez - Pramac Racing (42m 53.152s)
11. Aleix Espargaro - Team Suzuki Ecstar (42m 55.618s)
12. Danilo Petrucci - Pramac Racing (43m 0.149s)
13. Scott Redding - Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (43m 7.749s)
14. Maverick Vinales - Team Suzuki Ecstar (43m 9.180s)
15. Hector Barbera - Avintia Racing (43m 9.342s)
16. Stefan Bradl - Athina Forward Racing (43m 9.661s)
17. Nicky Hayden - Aspar (43m 14.687s)
18. Eugene Laverty - Aspar (43m 22.287s)
19. Mike Di Meglio - Avintia Racing (43m 34.928s)
20. Alex De Angelis - Octo IodaRacing (43m 50.698s)
21. Marco Melandri - Factory Aprilia Gresini (44m 23.860s)
22. Loris Baz - Athina Forward Racing (+3 lap)
Gagal finis:
Karel Abraham - AB Motoracing
Jack Miller - CWM LCR Honda
Alvaro Bautista - Factory Aprilia Gresini [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 06:26
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:25
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:17
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:01
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:52
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...