
Bola.net - - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez sukses menjadi rider tercepat dalam sesi pemanasan MotoGP Jepang yang digelar di Sirkuit Twin Ring Motegi dalam kondisi hujan deras pada hari Minggu .
Pembalap Spanyol ini diikuti oleh rider Aprilia Racing Team Gresini, Aleix Espargaro di posisi kedua dan debutan Suzuki Ecstar, Alex Rins di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Ducati Corse, Jorge Lorenzo dan rider Octo Pramac Racing, Danilo Petrucci.
Hasil sesi pemanasan MotoGP Jepang 2017:
1. Marc Marquez - Repsol Honda (1m 56.719s)
2. Aleix Espargaro - Factory Aprilia Gresini (+0.406s)
3. Alex Rins - Suzuki Ecstar (+0.496s)
4. Jorge Lorenzo - Ducati Team (+0.584s)
5. Danilo Petrucci - Octo Pramac (+0.716s)
6. Andrea Dovizioso - Ducati Team (+0.754s)
7. Cal Crutchlow - LCR Honda (+0.774s)
8. Andrea Iannone - Suzuki Ecstar (+0.835s)
9. Kohta Nozane - Monster Yamaha Tech3 (+1.304s)
10. Pol Espargaro - Red Bull KTM Factory (+1.396s)
11. Loris Baz - Reale Avintia (+1.422s)
12. Valentino Rossi - Movistar Yamaha (+1.645s)
13. Sam Lowes - Factory Aprilia Gresini (+1.663s)
14. Johann Zarco - Monster Yamaha Tech3 (+1.705s)
15. Maverick Viñales - Movistar Yamaha (+1.732s)
16. Katsuyuki Nakasuga - Yamaha Factory (+1.989s)
17. Hector Barbera - Reale Avintia (+2.004s)
18. Tito Rabat - EG 0,0 Marc VDS (+2.224s)
19. Dani Pedrosa - Repsol Honda (+2.240s)
20. Hiroshi Aoyama - EG 0,0 Marc VDS (+2.280s)
21. Bradley Smith - Red Bull KTM Factory (+2.796s)
22. Alvaro Bautista - Pull&Bear Aspar (+3.481s)
23. Karel Abraham - Pull&Bear Aspar (+3.637s)
24. Scott Redding - Octo Pramac (+5.183s)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:46
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:32
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:26
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...