
Bola.net - Pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo berpendapat bahwa rivalnya dari Repsol Honda, Marc Marquez terlalu sering mengambil resiko tinggi dengan gaya balapnya yang agresif, demikian yang ia sampaikan kepada SpeedWeek.
Dua rival Marquez semasa di Moto2, Pol Espargaro dan Stefan Bradl, yakin bahwa kelemahannya ada pada tekanan. Jika mendapat tekanan berlebih, menurut mereka Marquez akan melakukan kesalahan. Lorenzo pun bertekad lebih kuat dalam menghadapinya tahun depan.
"Marc merupakan pebalap yang selalu mengambil resiko tinggi. Bila Anda sering mengambil resiko tinggi, maka makin besar peluang Anda melakukan kesalahan atau cedera. Cedera bisa datang bahkan ketika Anda tenang dan sedikit mengambil resiko, tapi hal ini jarang terjadi," ujarnya.
Meski begitu, Lorenzo yakin, dengan pengalaman yang lebih banyak, Marquez tak akan lagi mudah melakukan kesalahan. "Marc sangat cepat, sangat bertalenta dan sangat berani. Tapi sungguh, ia sering mengambil resiko terlalu tinggi. Tapi tahun ini sepertinya tak separah tahun lalu, di mana ia sering terjatuh," tutupnya. (sw/kny)
Dua rival Marquez semasa di Moto2, Pol Espargaro dan Stefan Bradl, yakin bahwa kelemahannya ada pada tekanan. Jika mendapat tekanan berlebih, menurut mereka Marquez akan melakukan kesalahan. Lorenzo pun bertekad lebih kuat dalam menghadapinya tahun depan.
"Marc merupakan pebalap yang selalu mengambil resiko tinggi. Bila Anda sering mengambil resiko tinggi, maka makin besar peluang Anda melakukan kesalahan atau cedera. Cedera bisa datang bahkan ketika Anda tenang dan sedikit mengambil resiko, tapi hal ini jarang terjadi," ujarnya.
Meski begitu, Lorenzo yakin, dengan pengalaman yang lebih banyak, Marquez tak akan lagi mudah melakukan kesalahan. "Marc sangat cepat, sangat bertalenta dan sangat berani. Tapi sungguh, ia sering mengambil resiko terlalu tinggi. Tapi tahun ini sepertinya tak separah tahun lalu, di mana ia sering terjatuh," tutupnya. (sw/kny)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Gigi Dall'Igna Soal Gosip Marc Marquez Tolak 100 Juta Euro dari Honda: Dia Ingin Menang, Uang Bukan Masalah
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...