Klasemen Akhir Moto2 2018 usai Seri Valencia

Klasemen Akhir Moto2 2018 usai Seri Valencia
Francesco Bagnaia (c) VR46

Bola.net - - Meski hanya finis ke-14 di Moto2 Valencia pada Minggu (18/11), rider Sky Racing VR46, Francesco 'Pecco' Bagnaia tetap berada di puncak klasemen pebalap dengan koleksi 306 poin dan telah mengunci gelar dunia di Sepang, Malaysia dua pekan lalu.

Rider Italia ini diikuti oleh duet pebalap Red Bull KTM Ajo, Miguel Oliveira di peringkat kedua dengan 297 poin dan Brad Binder di peringkat ketiga dengan 201 poin.

Sementara itu peringkat keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh rider Estrella Galicia 0,0 Marc VDS, Alex Marquez dengan 173 poin dan rider Pons HP 40, Lorenzo Baldassarri dengan 162 poin.

Berikut klasemen akhir Moto2 2018.

1 dari 1 halaman

Klasemen Moto2

Klasemen akhir Moto2 2018 usai Seri Valencia:

  1. Francesco BAGNAIA - Kalex - 306
  2. Miguel OLIVEIRA - KTM - 297
  3. Brad BINDER - KTM - 201
  4. Alex MARQUEZ - Kalex - 173
  5. Lorenzo BALDASSARRI - Kalex - 162
  6. Joan MIR - Kalex - 155
  7. Luca MARINI - Kalex - 147
  8. Marcel SCHROTTER - Kalex - 147
  9. Mattia PASINI - Kalex - 141
  10. Fabio QUARTARARO - Speed Up - 138
  11. Xavi VIERGE - Kalex - 131
  12. Iker LECUONA - KTM - 80
  13. Jorge NAVARRO - Kalex - 58
  14. Simone CORSI - Kalex - 53
  15. Andrea LOCATELLI - Kalex - 52
  16. Sam LOWES - KTM - 49
  17. Dominique AEGERTER - KTM - 47
  18. Augusto FERNANDEZ - Kalex - 45
  19. Remy GARDNER - Tech 3 - 40
  20. Tetsuta NAGASHIMA - Kalex - 27
  21. Romano FENATI - Kalex - 14
  22. Jesko RAFFIN - Kalex - 10
  23. Hector BARBERA - Kalex - 10
  24. Stefano MANZI - Suter - 8
  25. Danny KENT - Speed Up - 8
  26. Isaac VIÑALES - Suter - 7
  27. Joe ROBERTS - NTS - 5
  28. Steven ODENDAAL - NTS - 4
  29. Bo BENDSNEYDER - Tech 3 - 2
  30. Khairul Idham PAWI - Kalex - 1
  31. Edgar PONS - Speed Up - 1
  32. Niki TUULI - Kalex - 1