
Bola.net - Federasi Balap Motor Internasional (FIM) dan Dorna Sports mengumumkan perubahan pada kalender MotoE 2020 pada Kamis (12/12/2019). Le Mans, Prancis, yang tergabung dalam kalender ini, digantikan oleh Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol.
Seri pertama akan digelar di Circuito de Jerez - Angel Nieto, Spanyol, pada 1-3 Mei, dan seri penutup akan kembali digelar di Sirkuit Ricardo Tormo pada 14-15 November.
Musim depan MotoE akan digelar di lima negara berbeda, dan bakal menyajikan tujuh balapan. Bersama Sirkuit Misano, San Marino, Sirkuit Ricardo Tormo akan menggelar dua balapan.
Advertisement
Ferrari Tak Pindah, Torres Bergabung
Line up pebalap pun semakin terbentuk. Sang juara bertahan, Matteo Ferrari, dipastikan bertahan di Gresini Racing. Jordi Torres pun mencuri perhatian dengan bergabung dengan Pons Racing.
Torres, yang menggantikan Sete Gibernau, tak hanya turun di MotoE, melainkan juga di WorldSBK 2020 bersama Team Pedercini Racing dengan mengendarai Kawasaki Ninja ZX-10RR.
Berikut kalender balap dan peserta MotoE 2020.
Kalender Balap dan Peserta MotoE 2020
KALENDER BALAP MOTOE 2020
- 3 Mei: Spanyol - Jerez
- 28 Juni: Belanda - Assen
- 16 Agustus: Austria - Red Bull Ring
- 12-13 September: San Marino - Misano*
- 14-15 November: Ricardo Tormo - Valencia*
*) dua balapan
TIM DAN PEBALAP MOTOE 2020
- Marc VDS Racing: Mike di Meglio
- Pons Racing: Jordi Torres*
- Gresini Racing: Matteo Ferrari & Alessandro Zaccone*
- Avintia Racing: Eric Granado & Xavi Cardelus*
- LCR Team: Xavier Simeon & Niccolo Canepa
- Intact GP: Dominique Aegerter*
- Tech 3 Racing: Tommaso Marcon* & Lukas Tulovic*
*) debutan
Tim yang belum menentukan pebalap:
- Ajo Motorsport
- One Energy Racing
- SIC58 Squadra Corse
- Aspar Team
- Pramac Racing
Baca Juga:
- Rossi Ingin Pindah ke F1, Alasan Yamaha Gaet Lorenzo di MotoGP 2008
- Diduga Hanya Puaskan Marquez, Honda: Kami Punya 4 Juara Dunia
- Bersyukur Pernah Bela Honda, Johann Zarco Siap Garang di Ducati
- Dicampakkan Honda, Johann Zarco Beber Kisahnya Didekati Ducati
- Bantah Jatuh dari Motor Rossi, Hamilton Akui Tak Ada Masalah
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 12 Desember 2019 15:20
Rossi Ingin Pindah ke F1, Alasan Yamaha Gaet Lorenzo di MotoGP 2008
-
Otomotif 12 Desember 2019 14:00
Diduga Hanya Puaskan Marquez, Honda: Kami Punya 4 Juara Dunia
-
Otomotif 12 Desember 2019 13:05
Bersyukur Pernah Bela Honda, Johann Zarco Siap Garang di Ducati
-
Otomotif 12 Desember 2019 12:55
Dicampakkan Honda, Johann Zarco Beber Kisahnya Didekati Ducati
-
Otomotif 12 Desember 2019 11:30
Bantah Jatuh dari Motor Rossi, Hamilton Akui Tak Ada Masalah
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...