
Bola.net - Ternyata tak hanya Valentino Rossi yang akan berganti beberapa anggota tim musim depan. Rekan setimnya di Yamaha Factory Racing, Jorge Lorenzo juga akan mengalami hal yang sama.
Jika Rossi mengganti kepala mekaniknya musim depan, Lorenzo ditinggalkan oleh dua mekaniknya. Meski begitu, runner up MotoGP 2013 ini mengaku kebanyakan anggota timnya akan bertahan, termasuk sang kepala mekanik, Ramon Forcada.
"Ada dua mekanik yang memutuskan meninggalkan kami, karena mereka lelah berkeliling dunia selama bertahun-tahun. Salah satunya memutuskan pensiun, dan yang satu lagi ingin memulai bisnis di luar dunia balap. Namun Ramon dan teknisi telemetri akan bertahan. Jadi 80 persen dari tim kami akan tetap sama," ujar Lorenzo melalui situs resmi MotoGP, Kamis (21/11).
Rossi sendiri memutuskan hubungan kerjasamanya dengan Jeremy Burgess yang telah terjalin sejak tahun 2000. Mulai musim depan, Burgess akan digantikan oleh Silvano Galbusera. (mgp/kny)
Jika Rossi mengganti kepala mekaniknya musim depan, Lorenzo ditinggalkan oleh dua mekaniknya. Meski begitu, runner up MotoGP 2013 ini mengaku kebanyakan anggota timnya akan bertahan, termasuk sang kepala mekanik, Ramon Forcada.
"Ada dua mekanik yang memutuskan meninggalkan kami, karena mereka lelah berkeliling dunia selama bertahun-tahun. Salah satunya memutuskan pensiun, dan yang satu lagi ingin memulai bisnis di luar dunia balap. Namun Ramon dan teknisi telemetri akan bertahan. Jadi 80 persen dari tim kami akan tetap sama," ujar Lorenzo melalui situs resmi MotoGP, Kamis (21/11).
Rossi sendiri memutuskan hubungan kerjasamanya dengan Jeremy Burgess yang telah terjalin sejak tahun 2000. Mulai musim depan, Burgess akan digantikan oleh Silvano Galbusera. (mgp/kny)
Advertisement
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Lempar Pujian Selangit Usai MotoGP Argentina, Gigi Dall'Igna Sebut Marc Marquez Pembalap Cerdas
- Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
- Eks Bos Petronas Yamaha Sebut MotoGP Berubah dari 'Ducati Cup' Jadi 'Marquez Championship'
- Gigi Dall'Igna Soal Gosip Marc Marquez Tolak 100 Juta Euro dari Honda: Dia Ingin Menang, Uang Bukan Masalah
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...