
Bola.net - Seisi paddock Moto3 akan menjalani balapan ke-11 musim ini, yakni Moto3 Aragon yang digelar di Sirkuit MotorLand Aragon, Spanyol, pada Minggu (18/10/2020). Pembalap Red Bull KTM Ajo, Raul Fernandez, akan start dari pole.
Bolaneters pun harus memastikan diri jangan sampai ketinggalan aksi Albert Arenas, John McPhee, Tony Arbolino, Tatsuki Suzuki, Darryn Binder, Jaume Masia, dan pembalap bertalenta lainnya.
Berikut jadwal live streaming Moto3 Aragon, Spanyol 2020 (WIB).
Advertisement
Jadwal Live Streaming Moto3
- Moto3 : WUP - 15.00 - 15.20
- Moto3 : Race - 17.00 (Fox Sports)
Keterangan
- WUP : Sesi pemanasan
- Race : Sesi balap
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
Video: Valentino Rossi Positif Terinfeksi Covid-19
Baca Juga:
- Hasil Kualifikasi Moto2 Aragon: Sam Lowes Sabet Pole, Bekuk Marco Bezzecchi
- Klasemen Sementara WorldSBK 2020 usai Jonathan Rea Kunci Gelar Keenam
- Hasil Race 1 WorldSBK Estoril: Jonathan Rea Kunci Gelar Keenam, Razgatlioglu Menang
- Hasil Kualifikasi MotoGP Aragon: Fabio Quartararo Rebut Pole
- Hasil FP4 MotoGP Aragon: Franco Morbidelli Terdepan, Alex Marquez Menggebrak
Advertisement
Berita Terkait
-
Otomotif 17 Oktober 2020 19:06
Hasil Kualifikasi Moto3 Aragon: Raul Fernandez Rebut Pole Keempat
-
Otomotif 17 Oktober 2020 16:10
-
Otomotif 16 Oktober 2020 19:06
-
Otomotif 16 Oktober 2020 18:21
Tony Arbolino Wajib Karantina, Absen dari Moto3 Aragon Meski Negatif Covid-19
-
Otomotif 16 Oktober 2020 14:58
Hasil FP1 Moto3 Aragon: Darryn Binder Ungguli Celestino Vietti
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...